SuaraBali.id - Perempuan bercadar putih mondar-mandir di depan Polda Bali. Aksi di perempuan itu bikin heboh karena belakangan terjadi aksi teror di kantor polisi.
Perempuan bercadar putih itu bernama Nurhayati alias Nurhayati Binti Sarni.
Kejadian itu, Senin (10/5/2021) sekitar pukul 20.30 Wita.
Perempuan kelahiran 17 Agustus 1979 asal Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung itu sempat diamankan setelah dicurigai mondar mandir di depan Mapolda Bali.
Baca Juga: Sanksi Tilang dan Pidana Bagi Travel Gelap yang Nekat Angkut Pemudik
Menurut Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Syamsi, Nurhayati yang mengenakan cadar putih itu diamankan karena terlihat mondar-mandir di depan Mapolda.
"Lantaran dicurigai, petugas mengamankan perempuan asal Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung tersebut dan memeriksanya," ujarnya.
Perwira melati tiga di pundak itu mengatakan Nurhayati mengaku sedang mencari seseorang lelaki yang dikenalnya lewat Facebook.
Lelaki itu mengaku anggota Polri bertugas di Polda Bali. Setelah dicek ternyata nama yang dicari perempuan tak dikenal itu tidak ada di Polda Bali.
"Katanya lelaki itu mengaku sebagai anggota Polri bertugas di Mapolda Bali," beber Kombes Syamsi pada Selasa 12 Mei 2021.
Baca Juga: Mobil Penjual Es Krim Dilempari Batu, Pelaku Ngibrit Naik Motor Matik
Selain itu, Nurhayati mengaku sudah dua hari di Bali.
Berita Terkait
-
Segini Harga Produk Skincare Favorit Sawitri Khan, Ternyata dari Brand Lokal Nurhayati Subakat!
-
Sosok Salman Subakat, Bos Paragon Anak Nurhayati Subakat 'Sentil' Owner Skincare Hobi Flexing
-
Ternyata! Ini Latar Belakang Pendidikan Harman Subakat CEO Paragon
-
Profesi Mentereng Sari Chairunnisa: Anak Bos Wardah yang Selalu Humble
-
Karier Subakat Hadi Sebelum Dirikan Paragon, Suami Nurhayati Subakat Tak Kalah Mentereng dari Istri
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Industri Air Minum Lokal di Bali Protes Soal Larangan Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter
-
Malas Masak? Jalan Airlangga Jadi Surga Lebaran Ketupat: Menu Lengkap, Harga Murah
-
Ribuan Warga Padati Lebaran Topat di Makam Bintaro & Loang Baloq Mataram
-
BRI Dukung Ekspansi Global Bisnis Aksesori UMKM Ini Dengan Solusi Keuangan Utama
-
Arus Balik Lebaran 2025 Meningkat, Terminal Mengwi Bali Catat Lonjakan Penumpang Dibanding 2024