SuaraBali.id - Pegiat media sosial Denny Siregar sebut Munarman otak propaganda Habib Rizieq Shihab dinobatkan sebagai imam besar FPI. Bahkan dia sebut Munarman tokoh sentral FPI.
Disitat dari video berjudul ‘Munarboy Lebaran di Sel’ di saluran Youtube 2045 TV, Denny Siregar mengatakan, kehadiran Munarman telah mengubah FPI menjadi kelompok radikal. Denny Soregar pun menduga Munarman pegang kekuasaan penuh di FPI.
Kekinian, Munarman sendiri ditangkap usai diduga terlibat kegiatan terorisme di sejumlah daerah.
Pria yang kerap muncul di media itu diamankan tim Densus 88 Antiteror Polri di kediamannya di Perumahan Modern Hills, Cinangka, Pamulang, Tangerang Selatan, kemarin lusa.
Dalam informasi yang beredar, Munarman diduga telah menggerakkan orang lain untuk melakukan tindak pidana terorisme, bermufakat jahat untuk melakukan tindak pidana terorisme, dan menyembunyikan informasi tentang tindak pidana terorisme.
“Munarman ini orang kesayangan Rizieq Shihab. Tanpa Munarman, Rizieq Shihab bukan siapa-siapa dan bukan apa-apa. Munarman ini yang membangun propaganda seakan-akan Rizieq itu imam besar,” kata dia.
Setelah mengamati jejaknya, Denny Siregar mengaku yakin, Munarman telah menjelma menjadi otak FPI.
Namun, layaknya ‘mastermind’, Munarman hanya bergerak di balik layar. Munarman berperan sebagai perancang strategi dalam setiap manuver yang dilancarkan kelompok.
“Munarman mungkin bukan orang yang membuat kerusakan langsung. Tapi dia diduga memfasilitasi, memotivasi, mengembangkan jaringan, dan menghubungkan dengan kelompok Timur Tengah. Jadi Munarman bisa dibilang orang paling pintar di FPI.”
Baca Juga: Denny Siregar Bongkar Munarman Jadikan FPI Organisasi Preman ke Radikal
Berita Terkait
-
FPI Ancam Polisikan Pandji Pragiwaksono Buntut Stand Up Komedi Mens Rea
-
Dianggap Menista Salat, Habib Rizieq Minta Netflix Hapus Konten Mens Rea
-
Di Reuni 212, Muncul Usulan 2 Desember Jadi Hari Ukhuwah dan Libur Nasional
-
Beda dari Tahun-Tahun Sebelumnya, Reuni Akbar 212 Bakal Digelar Usai Magrib
-
Terpopuler: Promo Sepatu Black Friday hingga Zodiak Paling Beruntung 24-30 November
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah