SuaraBali.id - Muncul seruan tangkap Fadli Zon karena dia mendukung teroris. Tuduhan itu dilayangkan oleh Politikus PDIP Dewi Tanjung.
Dewi Tanjung mendesak polisi tangkap Fadli Zon. Fadli Zon dinilai mendukung Munarman, tersangka terorisme.
Dewi Tanjung lewat cuitannya di Twitternya Kamis kemarin menilai apabila Fadli Zon terbukti membela teroris maka pastinya akan ditangkap tanpa harus menunggu surat perintah dari presiden.
“Fadli Zon apabila terbukti mendukung Teroris dan Radikalisme tanpa menunggu surat Perintah Presiden Pasti akan diTANGKAP!” cuit Dewi Tanjung.
Dewi Tanjung pun meminta kepada negara agar jangan takut menindak siapapun yang terbukti bersalah dan melanggar hukum.
Menurut Dewi Tanjung, apabila pihak yang melanggar hukum tersebut adalah Anggota DPR RI seperti Fadli Zon maka aparat negara wajib menangkap dan menghukumnya.
“Negara tidak boleh takut hanya dengan modal Sebagai Anggota DPR RI, apabila terbukti salah dan melanggar hukum itu wajib di Tangkap dan di hukum,” ujar kader PDIP ini.
Sebelumnya, Dewi Tanjung menanggapi pernyataan Anggota Dewan Fraksi Gerindra Fadli Zon yang membela terduga teroris Munarman.
Dewi Tanjung menilai Fadli Zon merupakan politisi kurang kerjaan lantaran kerap nyinyir dan membela para teroris.
Baca Juga: Anggota MUI Sebut Penangkapan Munarman Bukti Islamofobia di Indonesia
“Inilah Politisi Kurang Kerjaan yang selalu Nyinyir membela Para Perusuh dan Teroris,” kata Dewi Tanjung lewat kicauannya di Twitter.
Politisi PDIP ini juga menilai, seharusnya Fadli Zon dipecat dari kursi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI lantaran mendukung teroris dan radikalisme.
“Harusnya si Fadli zonk ini di PECAT dr kursi Anggota DPR RI karna mendukung Terorisme dan Radikalisme,” ujarnya.
Berita Terkait
-
5 Fakta Kericuhan Keraton Surakarta, Adu Argumen Dua Kubu 'Berebut Tahta'
-
Korban Pemerkosaan Mei 1998 Alami Teror Berlapis, Dilarang Lapor Oleh Pejabat Negara
-
Sidang Gugatan Ucapan Fadli Zon Soal Pemerkosaan Massal 98: Psikolog UI Ditegur Hakim karena Minum
-
Kemenbud Luncurkan Buku Sejarah Ulang, Fadli Zon Tegaskan Bukan Ditulis Pemerintah
-
Kemenbud Resmi Tetapkan 85 Cagar Budaya Peringkat Nasional, Total Jadi 313
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain