SuaraBali.id - Keistimewaan Fatimah Az Zahra Salim Barabud dibanggakan pihak keluarga. Keluarga pun senang Fatimah Az Zahra Salim Barabud dipersunting Ustadz Somad atau Ustadz Abdul Somad, yang merupakan seorang duda.
Fatimah Az Zahra Salim Barabud adalah seorang wanita asal Jombang.
Mereka akan menikah 20 Mei 2021 mendatang. Fatimah Az Zahra Salim Barabud santriwati yang baru lulus dari Pondok Modern Darusssalam Gontor Putri, Ngawi.
Salah satu pihak keluarga Fatimah Az Zahra Salim Barabud, yakni bibinya yang bernama Lathifah Soleh Barabud menjelaskan, calon istri Ustadz Somad, saat ini juga baru menyelesaikan pengabdiannya di pondok tersebut.
Baca Juga: Sebut Ustadz Abdul Somad Bodoh, Penceramah Ini Akhirnya Minta Maaf
“Fatimah pendidikannya di Gontor sejak lulus SD. Mau kuliah. Syaratnya di Gontor harus mengabdi dulu setahun di luar atau di dalam pondok. Fatimah Az Zahra mengabdi di dalam pondok. Sudah selesai mengabdinya,” kata Lathifah.
Lathifah menyebut bahwa pernikahan Fatimah dengan Ustadz Somad bisa terjadi lantaran pasangan itu dijodohkan oleh salah satu kiai di pondok pesantren tempat Fatimah menimba ilmu.
Namun Lathifah tidak memberikan penjelasan lebih lanjut siapa sosok kiai yang dimaksud.
Lebih jauh, Lathifah dan keluarga mengaku senang mendapati Fatimah Az Zahra Salim Barabud akan menikah dengan seorang ulama yang namanya sangat dikenal di Indonesia saat ini.
“Kami senang karena dapat ulama, minta doanya mudah-mudahan lancar,” ujarnya.
Baca Juga: Jangan Syirik, Begini Ungkapan Bahagia Keluarga Calon Istri UAS
Berita Terkait
-
Hadits Ipar Adalah Maut, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasan Menurut Sabda Nabi dan Ulama
-
Doa Buka Puasa yang Benar, Allahumma Lakasumtu atau Dzahaba Dzoma'u? Ini Penjelasan UAS dan Buya Yahya
-
Ini Kata UAS Soal Waktu Sholat Hajat dan Tahajud Terbaik, Catat Jamnya!
-
Viral Kasus Suami Ketiga Bunuh Suami Kedua di Bone, UAS Jelaskan Hukum Islam soal Poliandri
-
Apa Keutamaan Membaca Ayat Kursi 100x? Ini Kata Ustadz Abdul Somad
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Kisah Pilu Petrus Saksikan Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Menghantam Rumahnya
-
Setelah Tahu Akan Dipindahkan ke Australia, Ini Respons Scott Rush Bali Nine
-
DPRD Pilih Alphard Baru Ketimbang Mobil Listrik Karena Fasilitas di Bali Belum Memadai
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru