SuaraBali.id - Angel Lelga disantet, dikirim telur angsa. Hal itu menyebabkan Angel Lelga muntah kain kafan atau kain untuk penutup jasad untuk dikuburkan.
Kejadian aneh itu diceritakan Angel Lelga soal pengalaman mistis. Saat itu, Angel yang hendak menanami kebun belakang rumahnya justru menemukan telur angsa yang terkubur.
“Gue bingung cuma tanah gue doang, pas digali keluarnya telor. Telor angsa,” ujarnya dilansir dari kanal YouTube TRANS7 OFFICIAL pada Kamis (22/4/2021).
Angel Lelga bahkan sempat memuntahkan kain kafan dari perutnya.
Menurut Angel, kejadian tersebut berlangsung saat waktu berbuka puasa.
Ia mengaku sempat skeptis dengan hal-hal berbau mistis.
“Iya di sini (muntah kain kafan), pas buka puasa. Serem ya. Aku tuh orangnya hampir enggak percaya makanya sampe orang bilang gini, ‘Ngel, lu enggak takut ya tinggal di rumah itu lagi?’ Banyak banget kejadian (mistis) itu. Karena mungkin akunya enggak percaya dengan hal-hal begitu, jadi aku enggak ngerasa takut,” kata dia.
Angel Lelga mengatakan bahwa saat itu ia mengira lambungya sedang sakit. Namun, begitu muntahan dibersihkan, justru terlihat kain kafan.
“Pas lagi puasa, waktu itu kan lagi puasa Senin Kamis. Pas buka puasa, aku pikir aku maag atau lambung, mual, enggak enak. Tiba-tiba lagi makan, keluar tuh makanan aku kan. Sama mbak aku dibersihin, aku juga lagi ngebersihin tiba-tiba aku pikir itu makanan. Pas diginiin, lagi kok jadi kain?” kata dia.
Baca Juga: Angel Lelga Ungkap Pernah Disantet, Muntah Kain Kafan
Angel Lelga sendiri tidak ingin menduga siapa orang yang mengiriminya ilmu hitam.
“Enggak sih, aku enggak boleh berfikir ke situ-situ,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Gambar di Cover Album Virus Slank Viral Lagi, Benarkah Perut Angel Lelga di Usia 16 Tahun?
-
8 Momen Artis Iktikaf Jelang Ramadan Berakhir, Ada Calon-Calon Menantu Maia Estianty
-
Bikin Ngakak! Video Pernikahan Vicky Prasetyo - Angel Lelga Diduga Jadi Inspirasi Drakor When Life Gives You Tangerines
-
Deretan Penyanyi Rilis Lagu Religi Sambut Ramadan, Ada Opick Hingga Ungu
-
Vicky Prasetyo Tegaskan Tak Di-blacklist KUA Gara-Gara Nikah 24 Kali: Itu Candaan Raffi Ahmad
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Tujuh Ribu Burung Kicau dari NTB Diselundupkan ke Bali
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali