SuaraBali.id - Ada kabar jika Betrand Peto minum susu Sarwendah. Kabar Betrand Peto minum ASI ibu angkatnya itu sempat jadi pembicaraan publik hingga Betrand Peto dibully.
Isu Betrand Peto minum susu Sarwendah itu pun dijawab Ruben Onsu. Ruben Onsu menegaskan kalau Betrand Peto minum ASI Sarwendah yang sudah di-pumping.
Hal itu karena Betrand ingin merasakan yang namanya ASI. Diceritakan sejak kecil dirinya tak minum ASI.
Ruben Onsu pun akhirnya mengungkap kalau bukan hanya Betrand Peto yang minum ASI Sarwendah.
Sementara itu, ternyata istrinya memang menjadi donor ASI selama ini. Ayah tiga anak ini bahkan menyebut sudah punya lebih dari 60 anak ASI.
"Sarwendah ini punya anak ASI udah 60 lebih, saya nggak tahu lagi dikasih ke siapa lagi," ucap Ruben Onsu di podcastnya yang tayang Senin (19/4/2021) kemarin.
Sarwendah mendonorkan ASInya khusus untuk bayi prematur. Gara-gara itu, mereka sampai punya banyak berkas data anak-anak yang menerima donor ASI-nya. Ini untuk menghindari tak terjadi pernikahan antara anaknya dengan saudara sepersusuannya.
Awalnya Ruben Onsu tidak ingin fakta itu jadi konten. Namun karena makin banyak yang membully Betrand Peto, ia harus bicara ke publik soal ini.
"Akhirnya ini saya ceritakan sehingga stop membully tentang ASI dan seks," tegas Ruben Onsu di harapan ibu kandung Betrand Peto.
Baca Juga: Betrand Peto Minum ASI Sarwendah, Ini Reaksi Ruben Onsu
Saat itu Ruben Onsu sambil menunjukkan komentar netizen yang suka membully putra angkatnya tersebut. Ruben Onsu bahkan terang-terangan menyebut hal itu memalukan buat keluarganya.
"Ini (menunjukkan komentar netizen julid) memalukan buat saya dan keluarga," ucapnya.
Berita Terkait
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Kejutan Ruben Onsu Jadi Kado Natal Terindah untuk Betrand Peto
-
Diminta Selawat di Depan Jamaah Majelis Rasulullah, Ruben Onsu: Kaki Saya Gemetar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang