SuaraBali.id - Beredar video viral berdurasi 56 detik yang memperlihatkan sebuah ritual pengobatan oleh seorang pria. Laki-laki berbaju putih di video itu tampak seperti seorang pemangku.
Dilansir dari Beritabali.com, di video yang belum diketahui secara pasti lokasi dan kapan diambilnya itu, tampak ritual atau tehnik pengobatan yang dipergunakan cukup tak biasa alias tak wajar.
Di mana terlihat seorang pria yang berpakaian serba putih tersebut seperti mencium beberapa bagian tubuh seorang perempuan berbaju hitam yang diduga merupakan seorang pasien.
Aktivitas mirip mencium itu terlihat dilakukan pada bagian wajah, telinga hingga di areal punggung bagian bawah, hingga dada si perempuan tersebut. Aksi itu juga disaksikan oleh beberapa orang perempuan disampingnya.
Sementara itu, video tersebut juga nampaknya direkam dari luar pintu sebuah ruangan yang diduga menjadi tempat dilakukannya praktik pengobatan tersebut.
Hingga berita ini diturunkan belum diketahui di mana lokasi diambilnya video tersebut.
Sementara itu, Ketua PHDI Kota Denpasar, Nyoman Kenak saat dikonfirmasi mengaku telah menerima video itu. Dia belum mengetahui dimana peristiwa itu terjadi.
"Tentu sangat disayangkan. Kami akan cari tahu, kalau peristiwanya di Denpasar, tentu kami akan klarifikasi tentang adegan itu," ujarnya, Selasa (20/4/2021).
Baca Juga: Anggap Terlalu Berisik, Wanita Ini Labrak Para Bocah yang Bangunkan Sahur
Berita Terkait
-
Anggap Terlalu Berisik, Wanita Ini Labrak Para Bocah yang Bangunkan Sahur
-
Ortu Kerja, Bayi Tidur Di Trotoar Beralas Banner, Kisahnya Mengharukan
-
Dicari Polisi, Paul Zhang Ngaku Nabi ke-26 Santai: Saya Bukan Lagi WNI
-
Lapas Padang Razia HP Direndam Air, Publik: Lebih Sakit dari Putus Cinta
-
Viral Video Sindir Pacaran Di Bulan Puasa, Pria ini Beri Pesan Menohok
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang