SuaraBali.id - Kabar Bunga Zainal pindah agama ke Hindu terus bergulir, termasuk isu Bunga Zainal murtad. Bunga Zainal tinggalkan Islam dan menganut Hindu terungkap dalam surat laporan dirinya ke Polda Metro Jaya atas kasus penipuan yang dialaminya pada 2017 lalu.
Di kolom agama, tertulis Bunga beragama Hindu seperti suaminya, Sukhdev Singh. Sejak itu, Bunga Zainal tidak pernah buka suara.
Di bulan Ramadhan ini Bunga Zainal mengisi waktu ngabuburit dia mengajak followersnya untuk bercerita pengalaman puasa masa kecilnya.
Bunga Zainal cerita terlahir sebagai muslim dan pernah berpuasa.
"Pernah nggak sih dulu kalau masih kecil bilang puasa tapi ternyata nggak puasa? Sahur ikut sahur, buka puasa ikutan buka malah akting pura-pura udah kelaperan (emoji ngakak)," tanya Bunga di Instagram Story-nya, Selasa (13/4/2021).
Ada dua curhatan netizen yang kemudian menatik dirinya untuk ikut berbagi pengalaman puasa Ramadhan saat kecil.
"Ih aku pernah saat orangtua pergi aku makan, saat orang tua balik aku pura pura lemas, kakak pernah enggak?" tulis netizen dan tanya balik ke ibu dua anak ini.
Bunga Zainal pun mengaku pernah batal seperti itu.
"Sama, aku juga pernah, niatnya sih puasa pas pertengahan lemes ya bund, terus karena masih kecil mikirnya ya sudah enggak ada yang lihat makan aja, nanti pas buka akting laper, padahal lupa Tuhan liat (tapi waktu masih kecil ya)," ceritanya.
Baca Juga: Pindah Agama, Salmafina Sunan Sewot Masih Ditanya soal Puasa
Ada satu pengalaman puasanya yang batal gara-gara minum air es nih.
"Merasa berdosanya ketika sudah minum air es ahhh lega, lalu baru ingat gila dosa banget ya tadi buka puasa belum waktunya, jangan sedih bund aku juga dulu begitu. Mungkin karena belum benar benar tahu makna puasa sesungguhnya," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Bunga Zainal Blak-blakan Sentil Jule yang Suka Selingkuh: Belajar Dulu Sama Gue
-
Bahas Pindah Agama Jika Menikah, Respons Jennifer Coppen Tuai Perdebatan!
-
Acha Septriasa Dicurigai Bakal Pindah Agama Gara-Gara Unggah Video ini
-
Dibilang Artis Matre, Bunga Zainal: Muka Gue Gak Layak Dapat Cowok Kere
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen