SuaraBali.id - Pihak Habib Rizieq memperingatkan hakim adil dalam memberikan keputusan memberikan sidang lanjutan kasus pelanggaran protokol kesehatan. Bahkan pengacara Habib Rizieq Shihab, Aziz Yanuar menyatakan kaki hakim separuh di surga dan neraka. Sehingga jika tidak adil memberikan keputusan, hakim akan terjerumus ke neraka.
Peringatakan itu diberikan sebelum sidang. Meski kekinian hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur menolak keberatan Habib Rizieq, Selasa (6/4/2021). Sidang Habib Rizieq pun dinyatakan layak dilanjutkan. Ketua Majelis Hakim Suparman Nyompa membacakan keputusan penolakan tersebut melalui putusan sela di Pengadilan Negeri Jakarta Timur.
"Justru yang harus waspada itu adalah majelis hakim yang terhormat. Karena, kaki hakim separuh di surga dan separuh di neraka," ucap Aziz.
Aziz juga sempat ditanyai oleh awak media perihal kehadiran tim kuasa hukum akan hadir langsung di lokasi sidang.
Aziz menjawab hal tersebut dengan mentatakan bahwa dirinya belum bisa memastikan.
Terlebih, jika pihaknya tidak diizinkan masuk ke persidangan atau tidak.
Aziz kemudian mengatakan bahwa kalau sampai tak dibolehkan, lebih baik tak usah sidang.
"Kalau gak boleh (hadir) ya enggak usah sidang," pungkasnya.
Lanjut terus
Baca Juga: Nama Rizieq Disebut Terduga Teroris, Kuasa Hukum: Ini Risiko akan Difitnah
"Sebenarnya kita sudah duga dan nggak masalah kita akan lanjut terus," kata Aziz.
Aziz menegaskan tim pengacara Habib Rizieq akan berjuang terus.
"Kita di sini berusaha, berjuang, kita nggak peduli dengan hasilnya karena kemenangan adalah ketika kita tetap berada pada kebenaran itu sendiri," kata dia.
Berita Terkait
-
Sentilan Keras Peter Gontha: Buat Apa Ada KY Jika Hakim 'Bermasalah' Adili Nadiem?
-
Gaji Pokok Nol Rupiah, Hakim Ad Hoc Curhat Pilu: Meninggal Dunia Pun Harus Urunan
-
Dianggap Menista Salat, Habib Rizieq Minta Netflix Hapus Konten Mens Rea
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Kala Hakim Anwar Usman Jadi 'Juara' Absen di MK, Sanksi Hanya Sepucuk Surat?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
Mila Indriani Ditangkap! Terpidana Kasus Kredit Fiktif Rp1,4 Miliar
-
Bukti Sianida dan Merkuri dari China Ditemukan di Tambang Ilegal Lombok Barat
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra