
SuaraBali.id - Patung Yesus dan Bunda Maria masih berdiri kokoh setelah diterjang banjir bandang di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT). Padahan banjir bandang sangat kuat menghancurkan gereja di sana.
Momen patung Yesus dan Bunda Maria selamat dari terjangan banjir bandang itu diunggah di akun jejaring media sosial Instagram @sahabatkatolik.
Dalam caption video yang diunggah, akun tersebut mengatakan bahwa kesedihan yang dialami warga NTT merupakan kesedihan bersama.
Masyarakat NTT dan sekitarnya didoakan diberikan keselamatan dan semangat dalam menjalankan hidup.
Baca Juga: Bantuan Tersendat, BNPB Kesulitan ke Lokasi Banjir Bandang di Flores Timur
“Duka mereka duka kita semua. Teruntuk sahabat-sahabat kami yang ada di Lembata, NTT dan sekitarnya, tetap semangat dan jangan menyerah ya. Tuhan jaga,” tulisnya dikutip Hops, Senin (5/4/2021).
Kemudian dia juga menjelaskan mukjizat yang terjadi di salah satu gereja yang ada di NTT, yakni pasca diterjang banjir bandang, tampak tabernakel, patung Bunda Maria, patung Yesus, hingga salib kritus masih utuh.
“Patung Bunda Maria , tabernakel , Patung Tuhan Yesus, & Salib Kristus masih utuh. Tuhan Yesus Bunda Maria Kami berserah diri hadapan-Mu,” imbuhnya.
Terlihat dalam video yang diunggah seseorang merekam kondisi terkini sebuah gereja di NTT setelah diterpa banjir.
Kemudian sambil menangis, si perekam mengatakan bahwa itulah mukjizat dari Tuhan.
Baca Juga: Banjir NTT, Menag ke Anak Buah: Bantu Saudara-saudara yang Kena Musibah
“Mukjizat bagi kami Tuhan, tebernakel, patung Yesus, patung Bunda Maria, dan salib kristus masih berdiri utuh,” jelasnya sambil tersedu-sedu menangis.
Berita Terkait
-
Peristiwa Magis Saat Kematian Yesus Yang Tercantum Dalam Alkitab
-
Peringatan Jumat Agung, Gereja Katedral Jakarta Gelar Visualisasi Jalan Salib
-
Kelinci dan Telur Sudah Biasa! Inilah Makna Warna Ungu yang Terlupakan di Paskah
-
Semana Santa di Larantuka: Tradisi Trewa Awali Pekan Suci Paskah dengan Pembatasan Kegembiraan
-
Menyelami Kisah Sengsara Yesus di Jumat Agung
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Diklaim Bikin Gagal Fokus, Politisi Bali De Gadjah Buka Podcacst Khusus Masyarakat Terzolimi
-
Resep Perkedel Sukun Ayam, Andalan PDIP di Bali Untuk Perkaya Resep Megawati Soekarnoputri
-
Auto Happy, DANA Kaget Hari Ini Masih Ada Untuk Isi e-Wallet di Awal Pekan
-
Luna Maya Tersipu Malu Akhirnya Dipanggil Calon Istri Oleh Maxime Bouttier
-
Luar Biasa, Batik Tulis Lamongan Tembus Pasar Global Lewat Dukungan BRI