SuaraBali.id - Daftar artis 2 kali pindah agama akhirnya masuk Islam. Dari di antara artis itu bahkan ada yang dari agama Konghucu.
Mereka menceritakan perjalanan pindah agamanya sebelum akhirnya masuk agama Islam. Sebab jarang sekali artis yang berkali-kali pindah agama hingga memutuskan ke satu agama tertentu.
Mereka mencari ketenangan hidup hingga keberkahan hidup. Sehingga mereka akhirnya memeluk Islam.
Berikut daftar artis 2 kali pindah agama:
Marcell Siahaan pindah agama menjadi muslim. Marcell Siahaan mengaku sempat agnostik sejak kecil.
Namun, ia mengaku gemar menonton tayangan religi di layar kaca.
“Jadi dulu dari zaman gue kecil, waktu gue agnostik itu, di zaman-zaman si Marcell kecil anomali ini, dulu zaman di TVRI ada beberapa acara, mimbar agama Islam, mimbar agama Katolik, dan mimbar agama Budha… Nah, gue itu dulu adalah penggemar acara-acara itu,” kata Marcell Siahaan dilansir Hops dari YouTube Daniel Mananta Network.
Marcell Siahaan kemudian menganut agama Katolik sebelum akhirnya pindah agama ke Budha.
Baca Juga: Profil Marcell Siahaan: Pindah Agama Lagi, Kini Jadi Mualaf
Melalui perjalanan yang begitu panjang, Marcell mengaku terus belajar tentang berbagai agama.
“Dari situ ya adapting, mencari, seeking, dan segala macem terus terang dengan masukan-masukan, dengan pengalaman-pengalaman, bertemu dengan orang, mengobservasi sana-sini akhirnya ya sampai pada pemahaman bahwa pada akhirnya gue sehumanis itu. Gue tidak bisa didominasi terlalu lama,” ucapnya.
Setelah bertemu dengan wanita bernama Rima Melati Adams yang kini jadi istrinya, Marcell Siahaan belajar tentang agama Islam.
Interaksi Rima dengan keluarganya membuat Marcell Siahaan semakin yakin memeluk agama Islam.
“Terus kemudian gue bertemu Rima. Rima juga menunjukkan cara dia beribadah dengan cara dia sendiri kan dia muslim. Terus dia juga ngasih tahu keeratan keluarga dia, keluarga muslim dia di Singapura, Malaysia, dan gue nyaman sekali,” pungkas Marcell Siahaan.
Berita Terkait
-
Biografi Imam al-Bukhari: Menelusuri Jejak Ketelitian Sang Penulis Kitab Shahih
-
Apakah Boleh Menutupi Uban Pakai Cat Hitam? Ini 3 Rekomendasi Warna yang Diperbolehkan Nabi
-
Demo di Komdigi, Massa Minta Takedown Mens Rea di Netflix dan Ancam Lanjutkan Aksi ke Polda Metro
-
CERPEN: Masjid yang Tak Pernah Bertanya Kamu Siapa
-
Apa Perbedaan Mandi Wajib dan Mandi Junub? Ini Tata Caranya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat