SuaraBali.id - Kondisi Indonesia digambarkan dalam Al Quran. Hal itu diungkapkan Ustadz Mayor Laut Jayadi. Dalam Al Quran dijelaskan kondisi mirip dengan Indonesia.
Sebagaimana diketahui oleh banyak orang, planet yang kita huni saat ini yaitu bumi terdiri dari luas lautan atau perairan mencapai 70 persen. Sedangkan sisanya, 30 persen merupakan daratan.
Indonesia diketahui mempunyai lebih dari tujuh belas ribu pulau yang membentang dari Sabang hingga Merauke. Bahkan menurut Data Asian Development 2009 menunjukkan bahwa wilayah pesisir Indonesia merupakan rumah untuk ribuan spesies yang berada di dalam laut dan jadi wilayah dengan gari pantai terpanjang di dunia.
Ustadz Mayor Laut Jayadi menjelaskan bahwa Indonesia terdiri dari 70 persen lautan dan 30 persen daratan, mirip dengan komposisi bumi secara keseluruhan.
Oleh sebabnya, dia menilai dari 6.236 total ayat dalam Al Quran, setidaknya ada 45 ayat membicarakan tentang lautan dan daratan.
Kemudian 32 ayat lainnya bicara tentang lautan dan 13 ayat tentang daratan.
Maka jika dipersenkan akan membentuk angka komposisi 70 persen membicarakan lautan dan 30 persen membahas daratan.
“Jika dipersenkan 70 persen membicarakan lautan dan 30 persen membicarakan daratan,” katanya.
Seperti halnya yang terdapat dalam Al Quran, Allah SWT berfirman bahwa:
Baca Juga: Seleksi Timnas U-18 Mundur, Shin Tae-yong Tak Pulang ke Korea Selatan
Wa huwalla sakhkharal-bara lita`kul min-hu laman ariyyaw wa tastakhrij min-hu ilyatan talbasnah, wa taral-fulka mawkhira fhi wa litabtag min falih wa la’allakum tasykurn
Artinya: Dan Dialah, Allah yang menundukkan lautan (untukmu), agar kamu dapat memakan daripadanya daging yang segar (ikan), dan kamu mengeluarkan dari lautan itu perhiasan yang kamu pakai; dan kamu melihat bahtera berlayar padanya, dan supaya kamu mencari (keuntungan) dari karunia-Nya, dan supaya kamu bersyukur.
Lebih lanjut, Ustaz Jayadi mengimbau bahwa dengan segala kelimpahan dan kekayaan sumber daya alam di Indonesia, masyarakat dan pemerintah wajib senantiasa menjaganya. Apalagi masa depan Indonesia berada di lautan.
“Karena di dalamnya terdapat berbagai macam kekayaan, jika kita maanfaatkan dan kelola secara optimal, Insyallah akan dapat memajukan dan mensejahterkan rakyat Indonesia. Itulah anugrah Allah yang diberkan kepada masyarakat Indonesia,” imbuhnya.
Berita Terkait
-
Perkenalan John Herdman Dikomentari Media Vietnam, Bahas Soal Proses
-
Prestasi Peter White Sebagai Pelatih Inggris Tersukses di Timnas Indonesia, John Herdman Gentar?
-
LG StanbyME 2 Resmi Masuk Indonesia, TV Portabel dengan Layar Lepas-Pasang dan AI Lebih Cerdas
-
Justin Hubner Blak-blakan soal Tekanan Main di Timnas Indonesia: Lebih Kejam Dibanding Belanda
-
Segrup dengan Vietnam, Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?