SuaraBali.id - Felicia Tissue umumkan mundur dari media sosial setelah ditinggal pergi Kaesang Pangarep, putra Presiden Jokowi. Hal itu dipaparkan ibunda Felicia Tissu, Meilia Lau.
Dalam tulisan yang diunggah di akun sang ibu pada hari Jumat (12/3/2021). Kini Fellicia Tissue sama sekali tak memiliki satu pun media sosial lagi.
"Hal semuanya ini dari Felicia," tulisnya.
"Saat ini @Feliciatissue baik dari Felicia atau nama lainnya yang memakai nama-nama foto-foto Felicia untuk diketahui, bahwa Felicia sudah tidak mempunyai akun instagram lagi. Agar tidak disalahgunakan oleh pihak lain," lanjut bunyi tulisan itu.
"Dan yang sudah mendukung Felicia dia ucapkan terima kasih. Saatnya nanti dia akan kembali menyapa semua followernya yang sangat mensupport Felicia selalu. Tuhan memberkati kita semua," kata Meilia Lau.
Sebelumnya, Meilia juga sempat mendoakan putrinya agar segera pulih.
Wanita itu mengakui jikalau Felicia merupakan sosok yang pendiam dan cenderung menyimpan masalahnya sendiri.
"Saya juga sudah berkonsultasi kepada dokter psikologi di Singapura mengenai hal ini (isu ghosting). Kaget sekali saya, karena Felicia tipenya yg pendiam apapun dia telan sendiri. Bersyukur dia sangat dekat dgn Kakaknya. Dan pada akhirnya diapun bicara ke sy apa yg dia rasakan," kata Meilia.
"Betapa beratnya beban mental seorang putri kecilku yg aku timang-timang saat bayi dan kubesarkan hingga dewasa dgn penuh kasih," pungkasnya.
Baca Juga: Eks Pimpinan KPK Bela AHY, Dewi Tanjung: Manusia Ini dari Dulu Benci Jokowi
Berita Terkait
-
Refly Harun Bongkar 7 Keberatan di Kasus Ijazah Jokowi: Ijazah Asli Justru Makin Meragukan
-
Doktor Ahli Pengadaan yang Bikin KPU Keok Terkait Ijazah Jokowi: Siapa Sebenarnya Bonatua Silalahi?
-
Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
-
KIP Perintahkan KPU Serahkan Salinan Ijazah Jokowi, Diberi Waktu 14 Hari untuk Banding
-
Terbongkar, Ini Daftar 9 Informasi Ijazah Jokowi yang Sengaja Ditutupi KPU
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen