SuaraBali.id - Amien Rais mengungkapkan sebelum meninggal dunia ingin lihat Indonesia tidak Rusak. Amien Rais mengungkapkan usianya sudah 77 tahun dan tidak punya hasrat kekuasaan.
Sehingga kalau pun Amien Rais kritik Jokowi, itu murni untuk negara. Begitu klaim Amien Rais.
Amien Rais mengatakan bahwa impian serta harapannya sebelum menutup mata, yaitu ingin melihat Indonesia semakin bagus.
Amien Rais mengatakan bahwa ia tak mau jikalau Tanah Air menjadi seperti Yugoslavia yang hanya dikenang dan tidak dirawat.
"Saya tidak ingin jadi apa-apa, kecuali ingin sebelum I close my eyes for God, before I passed away, before I die, saya ingin melihat negeri ini makin bagus," kata Amien Rais dalam kanal YouTube pribadinya, Minggu (14/3/2021).
"Jangan makin rusak karena negara yang hilang itu sudah terjadi di berbagi tempat."
Amien Rais lantas meminta agar Presiden Joko Widodo alias Jokowi untuk menunjukan hal yang baik sehingga tidak tergantung dengan para cukong.
Lantaran menurut Amien Rais, negara Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan alam yang besar sehingga pasti secara pelan-pelan kita akan mampu berdiri di atas kaki sendiri.
"Tapi kita ini negeri yang besar penduduk, besar kekayaan alam, juga luar biasa kayanya. Jadi, kalau kita berdiri di atas kaki sendiri, ya pelan-pelan ... itu Insya Allah kita bisa jadi negara besar seperti yang kita impikan," pungkas Amien Rais.
Baca Juga: Projo Sulsel Siap Menyambut Kedatangan Presiden Jokowi di Kota Makassar
Berita Terkait
-
Tim Peneliti Ijazah Jokowi Buka Suara, Sebut Dokumen KPU Harusnya Sah Diuji Publik
-
Dua 'Titipan' Jokowi Kena OTT KPK: Intip Mewahnya Koleksi Kendaraan Bupati Pati dan Walkot Madiun
-
Pecah Kongsi! Rustam Effendi Kecewa Eggi Sudjana Sebut Jokowi Orang Baik Usai Kasus Dihentikan
-
Rustam Effendi Sebut Eggi Sudjana Musuh dalam Selimut, di TPUA Dia Duri dalam Daging!
-
Jejak Digital Berbisa! Adian PDIP Unggah Pesan Jokowi untuk Bupati Pati yang Kini Ditangkap KPK
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa