
SuaraBali.id - Kekinian, tidak sedikit influencer dan selebritis yang kerap memamerkan momen floating breakfast mereka ketika berlibur.
Namun siapa sangka, seorang pria justru mengalami hal tak terduga ketika mencoba menikmati momen floating breakfast tanpa keranjang khusus di dalam kolam renang?
Sukses membuat publik tepuk jidat, beberapa waktu lalu pemilik akun TikTok @aqilavviv ini mencoba menikmati floating breakfast dengan cara yang tak biasa.
Pada video tersebut nampak 2 orang lelaki tengah mengangkat sebuah meja. Meja tersebut sudah terisi dengan berbagai makanan khas resort.
Baca Juga: Bikin Bekal Makan Suami Pas Lagi Ngambek, Publik Geger Pas Lihat Isinya

Ternyata, meja berisi makanan tersebut diangkat ke kolam dangkal yang ada di resort tersebut. Mereka ingin mencoba sensasi floating breakfast tanpa menggunakan nampang terapung.
Sayangnya saat diletakkan ke tengah kolam, air terlalu tinggi dan berpotensi menggenangi makanan. Akhirnya mereka mengembalikan meja tersebut ke tempat semula.
Namun, salah satu lelaki di situ tak kehabisan akal. Ia mencoba mengurangi air di kolam dengan membuang air menggunakan tangan kosongnya.
Setelah ia membuang air dengan tangan kosong, meja kembali diangkat. Meja tersebut kembali diletakkan di tengah kolam.

Ternyata meja berhasil berdiri di tengah kolam meski ada sedikit air yang menggenang di atas meja. Mereka pun memiliki floating breakfast meski tanpa nampan terapung.
Baca Juga: Istri Ngambek, Publik Ngelus Dada Pas Lihat Isi Bekal Makan Suami
Video ini lantas menarik banyak perhatian warganet, Banyak yang tak habis pikir dengan cara membuang air yang dilakukan salah satu lelaki di video itu.
"Ngakak deh. Kan tinggal dibuka lubang pembuangan airnya terus ditutup lagi," komentar seorang warganet.
Warganet lainnya juga menyoroti ide kreatif yang dilakukan pemuda tersebut. "Mejanya diganti pake nampan yang bisa ngapung aja ya ganteng," ujar warganet ini.
"Ngide banget ya bund. Paling nggak mejanya dulu kek yang ditaruh di kolam, makanannya nyusul. Hahaha," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Hingga Rabu (30/12/2020), video floating breakfast tanpa nampan terapung ini sudah disaksikan oleh 1,7 juta kali di TikTok. Apakah kamu penasaran ingin coba floating breakfast tanpa nampan seperti ini?
Berita Terkait
-
Rekomendasi Makanan Olahan untuk Menurunkan Berat Badan: Makanan Beku hingga Kalengan
-
Stop Konsumsi Berlebihan! Ini 6 Makanan yang Bisa Tingkatkan Risiko Kanker Tanpa Disadari
-
8 Makanan yang Ternyata Tak Dianjurkan Masuk Kulkas, Jangan sampai Salah Simpan!
-
7 Makanan Khas Indonesia di Peringkat 50 Street Food Terbaik Dunia Versi TasteAtlas, Ingin Mencoba?
-
China Jual Makanan yang Terbuat dari Kotoran Gajah, Harganya Rp 9,1 Juta
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
Terkini
-
Resep Perkedel Sukun Ayam, Andalan PDIP di Bali Untuk Perkaya Resep Megawati Soekarnoputri
-
Auto Happy, DANA Kaget Hari Ini Masih Ada Untuk Isi e-Wallet di Awal Pekan
-
Luna Maya Tersipu Malu Akhirnya Dipanggil Calon Istri Oleh Maxime Bouttier
-
Luar Biasa, Batik Tulis Lamongan Tembus Pasar Global Lewat Dukungan BRI
-
BRImo Go International, Kini Hadir dengan Bahasa Inggris untuk Kemudahan Nasabah