SuaraBali.id - Alih-alih heboh Stand By Me Doraemon 2 akan tayang di Indonesia, justru sosok Suneo viral. Foto Suneo viral karena sangat mirip dengan penyanyi legendaris Ahmad Albar.
Suneo berpose dalam foto pesta pernikahan Nobita dan Shizuka viral di media sosial.
Perjalanan cinta Nobita untuk meluluhkan hati Shizuka memang sering kali membuat penasaran. Bagaimana sahabat Doraemon di masa depan apakah bisa mendapatkan dambaan hatinya.
Film animasi Stand By Me Doraemon 2 dipastikan akan tayang di bioskop Indonesia pada Februari 2021.
Semua akan terjawab di film animasi baru ini nanti. Seperti dapat kita lihat dalam trailer Stand By Me Doraemon 2 bagaimana pertemuan antara Nobita dewasa dari masa depan dengan Nobita saat masuk kecil.
Ditampilkan sejumlah adegan antara Nobita dan Shizuka, baik dari masa kecil hingga sebuah pernikahan di masa depan. Termasuk bagaimana penampakan teman-temannya saat dewasa nanti?
Bukan Giant, tapi sosok Suneo yang tampil sangat berbeda dibandingkan masa kecilnya. Penampakan anak orang kaya ini pun ramai mencuri perhatian netizen hingga viral di media sosial.
Seperti akun Twitter @aktivismarimas yang mempostingkan foto pernikahan Nobila dan Shizuka dengan ketiga temannya di belakang. Namun ia menyoroti sosok Suneo yang kini tampil berbeda.
Kini ia telah tumbuh dewasa, namun beradanya kini memiliki rambut kribo berwarna merah. Karena penampakannya tersebut, netizen langsung teringat dengan sosok Ahmad Albar.
Baca Juga: 4 Kali Maling Motor di Tambora, Aris Beraksi Pakai Kaos Doraemon
Penyanyi dan musisi legendaris Indonesia yang memang terkenal dengan penampilan rambut kribonya. Netizen menganggap keduanya mirip secara penampilan.
"Suneo mirip Ahmad Albar," tulis @aktivismarimas.
Lalu dari mana sosok Suneo di film Stand By Me Doraemon 2 ini mendapatkan rambut seperti itu? Netizen lainnya pun mendapatkan jawabannya, yakni berasal dari sang ibu.
Yakni netizen dengan akun Twitter @SOFTLILBR4T memberikan seperti apa penampilan ibu Suneo yang ternyata punya warna rambut kecokelatan dan ikal di bagian depannya.
Film Stand By Me Doraemon 2 sendiri tengah hangat jadi pembahasan netizen hingga viral di media sosial. Bukan cuma kisah cinta dan pernikahan Nobita dan Shizuka namun juga dengan nasib teman-temannya saat dewasa. (HiTekno.com/Agung Pratnyawan)
Berita Terkait
-
Pamit dari RCTI, Doraemon Segera Tayang di Stasiun TV Lain
-
Akhir dari Sebuah Era: Setelah 35 Tahun, Doraemon Pamit dari Layar Kaca RCTI
-
Doraemon Setop Tayang di RCTI
-
Doraemon:The New Castle Hadirkan Visual Bawah Laut, Tayang 27 Februari 2026
-
Kabar Duka, Ika Zidane Dubber Doraemon dan Ninja Hatori Meninggal Dunia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain