SuaraBali.id - Sebuah video viral di Twitter menunjukkan aksi beberapa bule naik motor di pinggir pantai.
Para warga negara asing (WNA) tersebut naik motor ugal-ugalan hingga memancing emosi pengunjung pantai lainnya.
Bule-bule itu cuek beraksi di pinggir pantai tanpa mempedulikan orang sekitar.
Video mereka dibagikan oleh akun Twitter @_bernacleboy. Berdasarkan video tersebut, terlihat beberapa bule yang mengendari sepeda motor di pinggiran pantai.
Tampak salah seorang bule diperingatkan oleh seorang pria yang memakai baju abu-abu dan celana panjang.
Pria tersebut terlihat menghampiri bule yang mengendari sepeda motor hingga ke tengah laut.
Sepeda motor yang dikendarai pun harus basah lantaran terkena air laut.
Pria tersebut pun kemudian mendorong bule itu hingga sepeda motornya terjatuh dan hampir terbawa ombak.
Alhasil, sepeda motor itu pun basah dan tergulung oleh ombak. Sementara itu, bule lainnya tampak santai ugal-ugalan di pinggiran pantai.
Baca Juga: Heboh Ajak Bule-bule Eksodus ke Bali, Kristen Gray Terancam Dideportasi
Sebab, berdasarkan unggahan tersebut tidak hanya satu orang saja yang melakukan aksi serupa.
Tak hanya itu saja, aksi aneh yang dilakukan beberapa bule juga diunggah oleh akun tersebut.
Salah satu di antaranya bule yang menceburkan motornya di laut hingga tenggelam.
Warganet yang melihat video tersebut pun geram. Mereka justru kasihan dengan pemilik rental sepeda motor tersebut.
"Gue malah kepikiran yang punya rental motor. Kasihan unit (sepeda motor) dibikin rusak begini," ujar akun Veero_****.
"Kirain bule pinter-pinter," timpal akun kacang****.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat