SuaraBali.id - Positif virus corona (Covid-19) memberikan pelajaran berharga bagi Andika Mahesa alias Andika Kangen Band. Di situ, Si Babang Tamvan ini mengetahui mana teman sejati, saudara dan teman tak berguna.
"Baru tahu lah mana saudara, mana teman. Ternyata nggak semua teman kita bagus, ada teman sampah juga ternyata," ujar Andika Kangen Band, ditemui di Jakarta baru-baru ini.
Andika Kangen Band mengakui, banyak teman yang menjauhi dirinya setelah tahu pelanun "Yolanda" ini positif Covid-19.
"Kenapa gue bilang ada bebrapa teman sampah? Teman yang baik menerima keadaan apapun itu. Gue nggak mungkin menularkan ke teman gue. Gue cuma minta teman support gue," ucap lelaki 37 tahun ini.
Baca Juga: Penyintas Covid-19 Tidak Termasuk Prioritas Vaksinasi, Kenapa?
Tapi tak semua teman menjauhi Andika Kangen Band. Masih banyak orang-orang dekat yang sangat peduli terhadapnya.
"Kebetulan sepupu gue si Gusman kena juga, ya jadi kami saling sharing. Gusman ini yang ngebangkitin gue," ucap Andika Kangen Band.
Andika Kangen Band merasa banyak temannya mendekat saat dia bahagia. Namun di saat susah, semua menjauhi.
"Bisa dihitung dengan jari (teman yang baik), sebagian baik baik kalau lagi ada maunya aja," terang Andika Kangen Band.
Baca Juga: Tambah 3.536, Kasus Covid-19 di Jakarta Jadi 223.970 Orang
Berita Terkait
-
Andika Kangen Band Cuma 9 Hari Taaruf Langsung Nikah, Mertuanya Polisi
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Videonya Sempat Viral, Andika Mahesa Ingin Berjumpa dengan Biduan yang Dulu Ngomel saat Duet
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
Masih Ada, Saldo DANA Kaget Gratis, Segera Klik Jatah Hari Ini
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Cerita Jessica Iskandar yang Akhirnya Punya Anak Perempuan dari Vincent Verhaag
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain