SuaraBali.id - Jajaran Polres Karangasem menggandeng Kodim 1623 Karangasem, melakukan persiapan untuk mengawal masuknya vaksin Covid-19.
Digelar apel Kesiapan Pengamanan dan Pengawalan Vaksin Covid-19 ke Kabupaten Karangasem pada Selasa (12/01/2021).
Apel berlangsung di Lapangan Tanah Aron, jalan Ngurah Rai Amlapura, Karangasem tersebut dihadiri langsung oleh Kapolres Karangasem, AKBP Ni Nyoman Suartini dan Dandim 1623 Karangasem, Letkol Inf.
Bima Santosa, PJU Polres Karangasem dan Kadis Kesehatan Kabupaten Karangasem Dr. I Gusti Bagus Putra Pertama.
Baca Juga: Hasil Tes Swab Negatif, Nurdin Abdullah Siap Disuntik Vaksin Covid-19
Kapolres Karangasem, AKBP. Ni Nyoman Suartini mengatakan Kesiapan Pengamanan dan Pengawalan Vaksin Covid-19 dari Dinas Kesehatan Provinsi Bali ke Kabupaten Karangasem diharapkan dilaksanakan dengan sungguh-sungguh sesuai dengan SOP.
"Disamping melaksanakan pengawalan hari ini juga kita melaksanakan mengecek kesiapan kendaraan dinas yang akan dipakai dalam pengawalan. Kegiatan ini betul-betul kita disiapkan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan," kata Kapolres Karangasem, dilansir laman Beritabali.
Dalam pelaksanaannya, disamping pengamanan rute pihaknya juga akan melaksanakan pengamanan hingga di tempat penyimpanan vaksin.
Berita Terkait
-
Ruas Jalan di Bali Ini Bisa Bikin Baut Kendaraan Lepas Karena Mirip Lintasan Offroad
-
Seorang Dokter di Inggris Coba Bunuh Pasangan Ibunya dengan Vaksin COVID-19 Palsu!
-
Pesta Seks Selama Pandemi dan Kebohongan Vaksin Covid-19, Dokter di New York Terancam Penjara!
-
Karya Aci Purnama Kasa, Jalur ke Pura Pengubengan Ditutup Sementara
-
Kemenkes Bantah Adanya Detoksifikasi Vaksin Covid-19, Definisinya Beda Jauh
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian