SuaraBali.id - Ananda Lestari lolos dari maut. Ananda Lestari tidak ikut dalam penerbangan Sriwijaya Air SJ182 Jakarta-Pontianak.
Penerbangan Ananda Lestari Jakarta-Makassar. Ananda Lestari merupakan warga Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan. Ananda Lestari bersyukur.
Pesawat Sriwijaya Air SJ182, jatuh di sekitar Kepulauan Seribu Jakarta, Sabtu 9 Januari 2021. Pesawat dengan rute Jakarta-Pontianak. Pesawat dengan pilot Capt Afwan tersebut masih diselidiki penyebabnya bisa jatuh.
Di balik tragedi ini menyisakan cerita bagi kita salah satu Pramugari Sriwijaya Air yakni Ananda Lestari.
Keluarga Pramugari Ananda Lestari, Nurpiana, menceritakan bagaimana Ananda bisa terhindar dan selamat dari maut.
Setelah mendengar berita kecelakaan pesawat Sriwijaya Ai, Nurpiana mengaku kaget karena sebelumnya mengetahui jadwal terbang dari Ananda juga sama. Jakarta-Pontianak.
“Saya langsung syok mendengar berita ini. Namun saya tetap menenangkan diri dan mencoba menghubungi Ananda. Siapa tahu bukan pesawat itu yang dia tumpangi, karena tiba-tiba, jadwalnya berubah dan Ananda mendapat penerbangan ke Makassar," jelas Nurpiana. Mengutip dari terkini.id -- jaringan suara.com
Setelah tersambung ke telepon Ananda, Nurpiana mengaku langsung mengucap syukur. Karena Ananda ternyata tidak ikut dalam penerbangan tersebut.
“Iya, Alhamdulillah ibu, bukan ji ajal ku kasian, kenapa tiba-tiba ruteku ke Makassar. Padahal tadinya mau di pesawat itu,” kata Nurpiana, mengutip perkataan Ananda dalam pembicaraan telepon.
Baca Juga: Bak Gempa, Rumah Warga di Pulau Lancang Bergetar saat Sriwijaya Air Jatuh
Nurpiana juga menceritakan jika saat menelpon Ananda, dia langsung menangis dan mengucap rasa syukur karena dirinya terhindar dari kecelakaan itu.
“Ananda juga sangat sedih atas kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ182 ini, dan dia juga mengucapkan terima kasih banyak atas doa semua keluarga,” katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat