SuaraBali.id - Memphis Depay mengungkpakn bahwa dia akan bertahan di Lyon hingga akhir musim ini setelah santer dikabarkan akan segera bergabung bersama Barcelona.
Depay kencang dikabarkan akan bergabung dengan mantan pelatihnya di timnas Belanda, Ronald Koeman yang saat ini bekerja di Barcelona pada bursa transfer Januari ini.
Namun, striker internasional Belanda ini mengungkapkan bahwa dia akan bersama Lyon hingga akhir musim ini menghormati kontraknya bersama klub ini.
"Saya senang di sini. Kami memiliki tim yang hebat, saya sangat menyukai presiden, kita akan lihat apa yang terjadi," kata Depay kepada Canal +.
"Presiden dan saya tahu apa yang terjadi dalam empat musim terakhir. Mari terus maju dan nikmati kehadiran saya. Saya mungkin akan berada di sini hingga akhir musim,"ujarnya.
Depay mencetak dua gol dalam kemenangan 3-2 Lyon atas Lens pada Rabu. Hasil itu membuat Lyon unggul tiga poin di puncak klasemen di Ligue 1 Prancis.
"Mari fokus pada pertandingan hari Sabtu, mari berbahagia, kami memiliki tim yang hebat," pungkasnya.
Depay telah menyumbangkan 14 gol di Ligue 1 musim ini dan hanya kalah dari bintang Paris Saint-Germain Kylian Mbappe yang telah mencetak 16 gol.
Sejak tiba di Prancis dari Manchester United, Depay telah mencetak 64 gol dalam 155 pertandingan, membantu Lyon mencapai semifinal Liga Champions musim lalu.
Baca Juga: Senang dengan Cara Pedri Manjakan Messi, Koeman: Dia Semakin Matang
Berita Terkait
-
Protes Keras Frenkie de Jong Terhadap Kepemimpinan Wasit Usai Barcelona Tumbang
-
Hansi Flick Kecewa Barcelona Gagal Maksimalkan Peluang Emas Menghadapi Tekanan Real Sociedad
-
Kekalahan Pertama Barcelona dalam 12 Laga, Hansi Flick: Bukan Salah Wasit, Kami yang Tumpul
-
Klasemen La Liga Spanyol Pekan 20: Barcelona Kalah dari 10 Pemain, Real Madrid Pangkas Jarak
-
Barcelona Kalah Menyakitkan di Markas Sociedad, Frenkie de Jong Salahkan Wasit
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara
-
Jadi Favorit Gen Z, Ini Tren Make Up 2026
-
5 'Spot Healing' Lari Paling Instagramable di Bali