SuaraBali.id - Isu Jessica Iskandar pindah agama masih hangat. Jessica Iskandar yang beragama Kristen itu mengungkapkan lagi puasa pertama selama seumur hidupnya.
Tak pelak, warganet ikut ramai berkomentar dan meributkan agama yang telah dianut Jessica Iskandar.
Dalam unggahan terbaru, Senin (4/1/2021) 5 jam lalu, ibu satu anak itu mengunggah potret dirinya sedang duduk dengan pemandangan laut lepas. Dia tampak santai memakai topi dan baju khas pantai.
"Hari ini pertama seumur hidup melakukan puasa! super excited!," tulis Jessica Iskandar di caption foto yang diunggah, Senin (4/1/2020).
Unggahan itu membuat warganet bertanya-tanya puasa apa yang dimaksud. Tak sedikit yang mempertanyakan agama Jedar.
"Mualaf ya kak?" komentar @hendri_ngen.
"Di Kristen juga ada puasa mas," balas @sry_arih85.
"Puasa apa ya?" komentar @dinna_riyadi22
"Mungkin puasa buat kesehatan," timpal @renianggraeni84.
Baca Juga: Wacana Gisel Kehilangan Hak Asuh Gempi, Jessica Iskandar Makin Kurus
Sebelumnya, Jessica Iskandar juga sempat dilanda gosip pindah agama menjadi Hindu usai pindah ke Bali. Dugaan ini muncul setelah bintang film Dealova tersebut melaksanakan kegiatan melukat di Bali.
Namun, Jessica Iskandar mengatakan aktivitas itu hanya sebagai tanda penghormatan. Bagi Jessica selama aktivitas yang dilakukan memberikan kebaikan, agama tak ingin dijadikan masalah olehnya.
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Ungkap Trauma Masa Lalu usai Baca Memoar Aurelie Moeremans
-
Terinspirasi Broken Strings, Jessica Iskandar Baru Berani Ungkap Dilecehkan Teman Ayahnya
-
Cinta Laura Kagum dengan Aurelie Moeremans yang Berani Bersuara Lewat Broken Strings
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Cerita Pribadi
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain