SuaraBali.id - Hal tak terduga tidak jarang dialami oleh warganet ketika menyantap hidangan favorit mereka. Misalnya saja, kisah warganet yang menemukan bayi kuda laut mati di antara tumpukan ikan teri berikut ini.
Ikan teri, umumnya diolah menjadi berbagai macam masakan atau bahkan dikeringan dan bisa disimpan untuk waktu yang cukup lama.
Tapi siapa sangka, seorang pria belum lama ini menemukan bayi kuda laut ketika hendak menyantap lauk ikan teri yang baru saja didapatkannya.
Bentuknya jelas berbeda dari ikan teri, bayi kuda laut yang bernasib malang ini tampak sudah tidak bernyawa.
Baca Juga: Heboh Ibu Bikin Tutorial Masak Batu Sampai Empuk, Publik: Terima Kasih Bun
Warnanya juga cenderung kecokelatan, dan karakter ekor serta moncongnya memperlihatkan secara jelas bahwa hewan tersebut merupakan kuda laut.
"Mau makan teri eh bonus kuda laut," ungkap akun Twitter @elgowh.
Tidak sedikit kemudian warganet yang bertanya kepada akun Twitter @elgowh bagaimana rasa dari kuda laut tersebut.
Namun ternyata, pria ini mengaku tak tega dan memilih untuk membuang kuda laut kering tersebut.
"Nggak tega, gue buang," ungkap Elgo.
Baca Juga: Langsung Ingat Dosa! Nama Driver Ojol Ini Bisa Bikin Pelanggan Tobat
"Kuda laut itu makanan orang kaya di China gan, di TikTok ada tuh," sebut salah seorang warganet.
"Daging kuda bagus buat vitalitas pria katanya bang," imbuh warganet lain.
Sampai dengan artikel ini ditulis, cuitan warganet temukan bayi kuda laut di lauk teri tersebut telah viral dan mendapatkan 3 ribu lebih likes.
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
3 Maskapai Kembali Batalkan Penerbangan Karena Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Jelang Debat Kedua, TGB Sholat Jumat Bersama Zulkieflimansyah, Lawan Kakaknya di Pilgub NTB
-
BKSDA Minta Waspadai Kemunculan Ular Piton di Rumah Warga Saat Musim Hujan
-
Anomali Cuaca Ekstrem di Mataram Bisa Terjadi Sewaktu-waktu, Nelayan Diminta Waspada
-
Masyarakat Bali Diajak Periksa Bila Temukan Gejala TBC, Biaya Ditanggung BPJS Dan Global Fund