SuaraBali.id - Kehidupan sehari-hari Salmafina Sunan tampaknya tak pernah luput jadi sorotan publik. Salmafina Sunan juga terbilang aktif menjawab pertanyaan dari warganet melalui akun Instagram @salmafinasunan miliknya.
Belum lama ini, Salmafina Sunan memberikan jawaban tak terduga usai ditanya oleh salah seorang warganet tentang nasi padang. Seperti yang telah kita ketahui, mantan istri Taqy Malik tersebut sudah sejak lama menjalani gaya hidup sehat.
Mulai dari olahraga, hingga pola makan sehat telah dilakukan oleh Salmafina Sunan demi menjaga tubuh agar tetap bugar.
Belum lama ini, Salmafina Sunan ditanya oleh warganet perihal apakah dirinya sudah pernah makan nasi padang sebungkus atau belum.
Salmafina Sunan akhirnya memberikan jawaban terkait pertanyaan tersebut melalui Instagram Story.
Dirinya menyebut, bahwa terakhir kali Salmafina makan nasi padang sebungkus saat masih kecil.
"Waktu masih kecil mungkin pernah, tapi semenjak SMP aku makan tapi tanpa nasi dan cuma sayur singkong kering yang buanyak bisa sampai 3 porsi," jelas Salmafina Sunan.
"Ayam pop tidak digoreng dan sambal hijau atau kalau lagi pengen banget rendang, kalau yang ada nasi kuah dan lain-lain belum, nggak berani," imbuhnya.
Putri pengacara Sunan Kalijaga tersebut juga menyebut sangat menghindari lemak jagat dan kolesterol.
Baca Juga: Lagi, Salmafina Sunan Dihina dan Diancam Haters
Oleh karenanya tak jarang Salmafina Sunan mengakalinya dengan memeras kuah santan tadi jika sudah terlanjur ke piring yang lain.
Begitulah jawaban tak terduga Salmafina saat ditanya apakah pernah makan nasi padang. Apakah kalian juga menerapkan cara makan nasi padang seperti Salmafina Sunan di atas?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk