SuaraBali.id - Viral di media sosial, aksi yang ditunjukkan oleh seorang emak-emak. Dia sampai memukul televisi di rumah.
Ini disebabkan karena wanita tersebut kesal dengan adegan sinetron yang ditontonnya.
Aksi emak-emak tersebut ramai diperbincangkan warganet dan videonya tersebar luar.
Salah satunya dibagikan oleh pengguna Instagram @nenk_update .
Baca Juga: Bocoran Sinopsis Episode Terbaru Ikatan Cinta yang Tayang Malam Ini
"Sabar mak, cuma sinetron," tulis akun @nenk_update dikutip pada Senin (7/12/2020).
Dalam video tersebut, nampak si emak-emak yang memakai hijab memukul layar kaca yang tengah menunjukkan wajah seorang perempuan.
Ibu yang memakai baju berwarna hijau itu berulang kali memukul layar televisi dengan cukup keras sambil mengeram gemas kepada salah satu tokoh di sinetron itu.
Di belakang, si anak merekam aksi ibunya sambil tertawa. Sesekali ia mengarahkan kamera ke arah kucingnya yang sampai terbangun gara-gara suara pukulan itu.
Saking kencangnya, antena yang ada di atas televisi sampai terjatuh ke bawah. Ibu lantas buru-buru membenarkan posisinya.
Baca Juga: Heboh Ibu Ngamuk Gegara Baper Nonton Sinetron, Sampai Gedor-gedor TV
"Tuhkan TV-nya rusak," celetuk si anak sambil tertawa.
Sontak, video aksi kocak ibu-ibu meradang di depan televisi ini lantas memancing reaksi warganet di kolom komentar.
"Mamak siapa ini," tulis akun @cit****
"Mukulnya pakai palu bu, biar gereget," celetuk @ama****
"Kayak emakku. Sebenarnya yang aneh yang nonton, sudah tahu jengkel masih aja ditonton, sampai dimaki habis-habisan, disumpahin itu pemerannya," ujar @yuy****
Lihat video selengkapnya di sini.
Berita Terkait
-
Peluang Baru untuk Kerjasama Ekonomi dan Budaya Indonesia-Tiongkok-Filipina Lewat Pekan TV Fujian 2024
-
7 Pesona Revi Mariska Berhasil Wisuda Sarjana di Usia 38 Tahun, Inspiratif!
-
Cinta Fitri dan Hikmah Comeback! NET Tayangkan Ulang Sinetron Ikonik Indonesia
-
Tak Berkutik Sinetronnya Sebelum Berhijab Tayang Lagi, Shireen Sungkar Bahas Kontrak yang Merugikan?
-
Intip Bayaran Verrel Bramasta dari Main Sinetron, Lebih Besar dari Gaji DPR?
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Legenda Nasi Tahu Ni Sarti Sukawati: Kuliner Vegetarian yang Selalu Diburu Wisatawan
-
Dari Pos Pengungsian Gunung Lewotobi, Warga Tetap Dukung Dan Semangati Timnas Indonesia
-
Serangan Fajar Pilkada 2024 Diprediksi Beralih dari Tunai Jadi Uang Digital
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan