
SuaraBali.id - Artis Ririn Ekawati lagi diselimuti kabar duka. Ibundanya, Samsidar Zaid, meninggal dunia Rabu (2/12/2020) siang ini.
Kabar duka ini datang tak lama setelah Ririn dan pacarnya, Ibnu Jamil, kasih kode akan menikah pada 2021.
Semula Ibnu Jamil unggah fotonya bersama sang kekasih. Keduanya kompak mengenakan busana serba krem.
Posenya, mereka saling tatap mesra. Ya, mereka memang lagi dimabuk asmara.
Baca Juga: Ibnu Jamil Konfirmasi Meninggalnya Ibunda Ririn Ekawati
Kode akan naik pelaminan pada tahun depan tersirat dari caption yang ditulis Ibnu.
"Apa sih liat-liat. Iya tahu duah bulan Desember. Setelah itu Januari kan," tulis Ibnu.
Di kolom komentar, Ririn membalas, "Iyaaa setelah Januari, Februari kan?"
Percakapan mereka itu bikin warganet gemas melihatnya. Mereka penasaran bulan apa sebenarnya Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati akan menikah.
Kabar meninggalnya Ibunda Ririn Ekawati pertama kali tersiar lewat pesan yang diterima di kalangan wartawan. Di situ, si pembuat pesan minta doa agar almarhumah mendapat tempat terindah di sisi Tuhan.
Baca Juga: Ibnu Jamil Benarkan Ibunda Ririn Ekawati Meninggal Dunia
"Semoga Allah SWT menerima amal ibadah dan mengampuni kesalahan almarhumah Ibu Samsidar dan beliau mendapat tempat yang terbaik di sisi Allah SWT," demikian bunyi pesannya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Selamat! Ibnu Jamil Raih Six Star Medal di Boston Marathon 2025
-
Ibnu Jamil Dukung Timnas Indonesia di GBK Malam Ini: Pasukan Siap Mati!
-
Timnas Indonesia Jumpa Bahrain Lagi di GBK, Ibnu Jamil: Waktunya Kita Bikin Panas
-
Ibnu Jamil Salahkan Taktik Patrick Kluivert di Laga Kontra Australia: Terlalu Percaya Diri
-
Ririn Ekawati Diam-diam Rekam Ibnu Jamil Salat Pakai Jersey Manchester United
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
Jenazah Kadek Melly Korban Kecelakaan di AS Akhirnya Dibawa ke Kampung Halaman
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram