
SuaraBali.id - Bali menjadi primadona tempat wisata bagi para pelancong. Termasuk bagi Prilly Latuconsina yang tengah berlibur di sana.
Pria selama beberapa waktu menghabiskan waktu bersama para sahabat di Pulau Dewata. Di sana, dia menyewa sebuah vila.
Tak main-main, salah satu vila yang disewa oleh Prilly adalah Hanging Garden of Bali. Sebuah vila dengan pemandangan alam yang asri.
Hal itu terlihat lewat unggahan di Instagram pribadinya. Prilly tampak sangat menikmati waktunya selama menginap di vila ini. Ia juga sempat memamerkan momen dirinya tengah berada di vila tersebut dengan latar sungai dan hutan yang hijau.
Baca Juga: Positif Covid-19, 40 Nakes Cianjur Isolasi di Vila Khusus
Usut punya usut, Prilly harus merogoh kocek cukup dalam untuk bisa menyewa vila ini. Sebab, ternyata vila tersebut disewakan dengan harga sekitar Rp15,5 juta per malamnya.

Fakta ini diketahui dari unggahan akun Instagram @fashion.prillylatuconsina. Menurut ulasan akun tersebut, Prilly memilih jenis vila riverside selama menginap di sana.
Jenis vila riverside ini memiliki kamar seluas 100 meter persegi dan terdiri dari 2 kamar tidur. Tamu juga mendapat berbagai fasilitas eksklusif selama menginap di sana, termasuk sarapan spesial
Tak hanya itu, tamu juga akan mendapat fasilitas lain berupa kolam renang private hingga mini bar. Jadi tak heran jika harga sewa kamar ini sangat mahal.
Ulasan mengenai vila yang disewa oleh Prilly pun menuai banyak komentar dari warganet di Instagram. Mereka tentu saja kaget saat tahu bintang series film "Danur" itu menyewa vila dengan harga belasan juta per malam.
Baca Juga: Ratnamaya Home Resort Bali Luncurkan Luxury Unit Seharga Rp 5 Miliar
"Itu satu malam 15 juta (emoji menangis)," kata warganet.
"Dugaanku benar, di vila yang ada nasgornya 1 juta," ujar lainnya.
"Yang 500/malam masih ngeluh-ngeluh minggir dulu," sambung yang lain dalam bahasa Jawa.
Berita Terkait
-
Maxime Bouttier dan Luna Maya Segera Menikah, Prilly Latuconsina Curhat Dapat Undangan
-
Jelang Nikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Dapat Kejutan Bridal Shower
-
Tanpa Persiapan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Ceritakan Kisah di Balik Lamarannya di Jepang
-
Cari Vila dengan Private Pool di Yogyakarta? Ini 7 Rekomendasi Terbaik
-
Fuji Tertarik Beli Vila di Bali, Ngaku Awalnya Cuma Bercanda tapi...
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Setelah Pecah Rekor, Harga Emas Antam Tergelincir Hari Ini Kembali ke Rp1,9 Juta/Gram
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
Terkini
-
Pangdam IX Udayana Usul ke Gubernur Bali, TNI Bantu Satgas Anti Sampah Plastik
-
Luna Maya Relakan Bila Maxime Bouttier Ingin Mengejar Mimpi ke Amerika Setelah Menikah
-
Link DANA Kaget Khusus Malam Ini, Saldo Gratis Masih Tersedia
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Berdayakan Pengusaha Mikro, Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini Masa Sekarang