SuaraBali.id - 5 Makanan sehat ini cocok dikonsumsi untuk mencegah penyakit di musim hujan. Apa saja?
Di musim hujan, tubuh membutuhkan lebih banyak makanan yang dapat membuat anak-anak tetap hangat lebih lama, melawan virus penyakit, rendah kalori untuk mencegah penambahan berat badan dan bergizi untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan anak-anak.
Berikut adalah beberapa makanan yang sangat cocok dikonsumsi anak-anak saat musim hujan seperti dilansir dari Boldsky:
1. Kacang
Kacang merupakan makanan padat nutrisi dengan banyak senyawa bioaktif. Kacang juga mengandung senyawa fenolik, protein berkualitas tinggi, fitosterol dan serat yang membantu mengurangi kejadian peradangan, kolesterol tinggi, kanker dan banyak penyakit lainnya.
Karena rasa lapar lebih sering terjadi selama musim penghujan, kacang membantu menjauhkannya lebih lama untuk mencegah penambahan berat badan dan juga memberikan kehangatan pada tubuh.
Waspadai alergi kacang pada beberapa anak. Beberapa contoh kacang-kacangan antara lain, kacang Brazil, kacang kenari pistachio, dan kacang mete Almond.
2. Vitamin C
Vitamin C sangat tinggi pada buah dan sayuran.
Baca Juga: Kontrol Kolesterol dan Kesehatan Jantung, Coba Konsumsi Dua Apel Sehari
Vitamin esensial ini memiliki peran besar dalam mencegah penyakit pernapasan seperti asma dan mengi pada anak-anak, yang lebih sering terjadi selama musim penghujan.
Beberapa contoh buah dan sayuran bervitamin C antara lain, jeruk, bayam, kentang, dan brokoli.
3. Protein nabati
Sayuran kaya protein membantu meningkatkan kekebalan selama musim hujan.
Hal ini untuk membantu melindungi dari pilek dan flu, sekaligus memberi kehangatan anak-anak. Beberapa contoh protein nabati antara lain, lobak, wortel, dan bayam.
4. Asam lemak omega-3
Berita Terkait
-
Siaga Musim Hujan, Pemprov DKI Pangkas Sejumlah Pohon Sebelum Tumbang
-
Hadapi Cuaca Ekstrem, Jaga Kesehatan dan Kebersihan dengan 10 Tips Ini
-
Hati-hati saat Banjir! Jangan Biarkan 6 Penyakit Ini Menyerang Keluarga Anda
-
Waspada Banjir di Puncak Musim Hujan, Ini 5 Hal Penting yang Wajib Disiapkan
-
5 Sepatu Jalan yang Waterproof, Pilihan Tepat di Musim Hujan Agar Kaki Tidak Lembap
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen