SuaraBali.id - Viral di media sosial polisi ganteng digoda sejumlah demonstran perempuan. Hal itu tak luput dari perhatian selebgram Salmafina Sunan.
Salmafina Sunan membagikan ulang video polisi tersebut melalui akun Instastory pribadinya, Rabu (14/10/2020).
Dalam video itu terdengar demonstran yang diduga mahasiswi mengajak kenalan polisi yang memakai baret biru di hadapannya.
"Pak boleh kenalan? bening banget sih pak," kata seorang pendemo cewek seraya acungkan simbol hati ke wajah polisi dengan papan nama Ongky itu.
Baca Juga: Detik-detik Pemobil Selamat Dari Maut Saat di Jalan, Skillnya Bikin Kagum
Pendemo juga mengatakan, "Bening banget sih Pak? Bungkus boleh nggak pak?".
Sementara polisi dalam video tampak tak memberikan respons atas ulah demonstran tadi.
Video itu kemudian dibubuhi tulisan, "kalau polisinya gini, betah deh ikut demo".
Videonya bisa ditonton di sini.
Mengenai video tersebut, Salmafina Sunan tampak memberikan kecaman.
Baca Juga: Viral Ketua DPRD Tak Hafal Pancasila, Warganet: Malunya sampai Ulu Hati
Ia menilai ulah pendemo bukanlah lelucon melainkan sebuah pelecehan. Sambil menyisipkan emoji menangis, putri pengacara Sunan Kalijaga ini menyoroti kata-kata ingin membungkus pulang polisi tersebut.
Berita Terkait
-
Gempar Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil, Pengacara Sebut Ada Upaya Pembunuhan Karakter
-
Kisah Absurd STNK Kekaisaran, Polisi Sampai 'Diperas' Rp5 Triliun
-
Siapa Ratu Sedunia? Ngaku Pewaris Kerajaan Surya Loka Langit, Cairkan Warisan di 17 Negara hingga Berlian 57 Kg!
-
Lukman Sardi Hingga Salmafina Sunan: Artis-Artis Ini Lepas Islam dan Rayakan Natal
-
Viral! Polisi Pukul Sopir Taksi Online, Kapolda Maluku Copot Jabatan Pelaku Meski Sudah Damai
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
Terkini
-
Waspadai Cuaca Laut Saat Arus Balik Lebaran: Gelombang di Selat Bali dan Lombok Capai Dua Meter
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak