SuaraBali.id - Adjie Notonegoro pindah agama menjadi seorang Kristen. Desainer paman Ivan Gunawan itu bercerita sudah bertemu Tuhan Yesus dalam mimpi.
Hal itu diceritakan dalam channel Youtube Melaney Ricardo berjudul 'Adjie Notonegoro: Pertemuan Saya dengan Tuhan Mengubah Semua!'.
Dulunya, Adjie Notonegoro memeluk agama Islam.
Adjie Notonegoro bilang awalnya bermimpi meliah sebuah cahaya terang pada akhir 2014.
Di situ, dia percaya kalau sosok itu adalah Yesus.
"Saya pada tanggal 12 Desember 2014, saya bermimpi saya lagi duduk tapi di belakang saya kok ada suatu kerang yang sangat terang. Begitu saya nengok ke belakang dari sebelah kanan saya, saya nggak bisa nengok saking terangnya. Mata saya ampe sakit." ungkap Adjie Notonegoro.
"Begitu saya liat ke belakang, kok Dia (Tuhan). Dan saya cuma bilang 'Loh kok ada Dia, ada apa?' Saya dirangkul dan berbisik di kuping saya jelas sekali 'Kamu saya berkati'," sambungnya lagi.
Bukan hanya sekali, lelaki 59 tahun ini juga kembali mengalami mimpi serupa.
Momen itu terjadi di malam natal 2014.
Baca Juga: Adjie Notonegoro Pindah Agama, Roy Kiyoshi Bebas
"12 hari kemudian di malam Natal, saya bertemu lagi. Dia panggil saya, Dia bilang 'Tugasmu adalah mendamaikan seluruh saudara-saudaramu yang ada di bumi raya ini'," cerita Adjie Notonegoro.
"Saya bingung dan tangan Dia langsung menaruh di kepala saya dan Dia bilang 'Kamu saya sudah berkati'. Saya nangis pada saat itu," imbuhnya.
Dari sanalah, dia memantapkan diri buat pindah agama.
Namun Adjie Notonegoro tidak memungkiri sempat takut dengan reaksi keluarganya.
Beruntung, anak-anaknya punya pikiran terbuka.
"Begitu saya ngomong dengan anak-anak saya, dia cuma bilang 'Give me five, Pa. It's okay, no problem. Sama aja'," jelasnya.
Berita Terkait
-
Eva Manurung Akui Pacaran dengan Brondong Hanya Settingan, Demi Pasang Badan untuk Virgoun
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Tompi, Iko Uwais hingga Melaney Ricardo Kumpul di Istana Gibran, Cuma Bahas Bencana Sumatra?
-
Bella Saphira Kenang Momen Canggung Saat Menegur Sahabat Artis yang Pakai Tas KW
-
Beda Level Tapi Tulus, Amanda Manopo Ungkap Persahabatan dengan Fajar Sadboy, Bikin Terharu
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain