SuaraBali.id - Seorang pekerja rumah tangga atau PRT bernama Risma mengalami kejadian tak enak dan sadis. Lehernya ditusuk linggir hingga mengalami pendarahan parah.
Akibat kejadian itu, Risma dirawat di Rumah Sakit Ibnu Sina Gresik. Risma dianiaya kawanan maling yang gagal mencuri di rumah majikannya di daerah Perum Bumi Cermai Apsari.
Risma dipukul menggunakan linggis hingga pendarahan berat.
Akibatnya ia harus melakukan operasi.
Perempuan belasan tahun itu kini kondisinya membaik tapi masih trauma dengan kejadian tiga hari lalu.
Dari informasi yang dihinpun, peristiwa itu terjadi pada Sabtu (12/9/2020) dini hari.
Saat itu Risma yang tengah tidur nyenyak memergoki dua maling yang berhasil masuk kamarnya di lantai atas.
Sontak Risma kaget dan menjerit.
Namun nahasnya, kawanan maling itu malah melukai Risma.
Baca Juga: Kronologi Risma Dianiaya Rampok, Mulut Dibekap, Leher Ditusuk Pakai Linggis
Salah satu pelaku membekap mulutnya agar tidak berteriak.
Satunya lagi memukul dengan menggunakan linggis.
Diduga linggis itu yang dibuat alat untuk masuk ke rumah kediaman majikan Risma yakni Teguh Heru.
Mendengar jeritan pada malam hari, Teguh Heru beserta istrinya cepat-cepat naik ke atas.
Mengecek kondisi yang terjadi. Namun kawanan maling itu sudah melarikan diri.
Teguh hanya melihat pembantunya tergolek lemas bersimbah darah sambil memegang leher.
Saat itu juga, Risma di bawa ke rumah sakit. Kejadian itu kontan membuat warga kampung sekitar geger.
Berita Terkait
-
Andai Bupati Pati Dilengserkan, Siapa Penggantinya? Begini Ketentuan Resminya
-
Wakil Bupati Pati dari Partai Apa? Ini Sosok yang Bakal Gantikan Sudewo bila Dimakzulkan
-
Siapa Wakil Bupati Pati? Siap-siap Jadi Bupati Pati Jika Sudewo Dilengserkan Demonstran!
-
Siapa Risma Ardhi Chandra? Calon Bupati Pati Jika Sudewo Dimakzulkan, Segini Hartanya
-
Deswita Maharani Tahu Diri Tak Hadir Wisuda Anak Sambung, Mulan Jameela Diminta Berkaca
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire