Selandia Baru Dihantam Badai, Listrik Padam, Penerbangan Dibatalkan

Selain itu juga terjadi pemadaman listrik dan ratusan penerbangan dibatalkan

Eviera Paramita Sandi
Selasa, 14 Februari 2023 | 14:08 WIB
Selandia Baru Dihantam Badai, Listrik Padam, Penerbangan Dibatalkan
ILSUTRASI - Wisata Selandia Baru [press release]

SuaraBali.id - Badai besar terjadi di Selandia Baru, hal ini menyebabkan negara tersebut mengalami beberapa kerusakan diantaranya pohon tumbang dan jalanan rusak.

Selain itu juga terjadi pemadaman listrik dan ratusan penerbangan dibatalkan pada Senin (13/2/2023).

Adapun yang terimbas adalah lima wilayah terpisah di Pulau Utara yaitu nyaris sepertiga dari seluruh populasi Selandia Baru yang berjumlah 5,1 juta.

"Segalanya akan menjadi lebih buruk sebelum menjadi lebih baik," kata Perdana Menteri (PM) Selandia Baru Chris Hipkins yang berbasis di Wellington, kota utara Auckland yang juga terjebak cuaca buruk, dikutip AFP.

"Bersiaplah, tetap di dalam rumah jika Anda bisa," tambahnya lagi.

Meski dalam keadaan demikian, pemerintah setempat belum mendeklarasikan keadaan darurat nasional. Namun, paket sebesar US$7,25 juta akan diberikan.

Akibat kejadian tersebut, polisi menyebut satu orang hilang. Panggilan darurat diumumkan Senin pagi di dekat Great Barrier Island, utara Auckland.

Sebelumnya, angin dengan kecepatan hingga 140 kilometer (87 mil) per jam menghantam wilayah Northland. Sementara jembatan pelabuhan Auckland diguncang hembusan angin dengan kecepatan 110 kilometer per jam.

Menteri Manajemen Darurat Kieran McAnulty hari tersebut menjadi hari yang sangat sulit dan sangat berbahaya karena kombinasi angin kencang dan hujan lebat.

Musibah ini membuat pemadaman listrik dialami 58 ribu orang. Sedangkan Maskapai nasional Air New Zealand membatalkan 509 penerbangan.

News

Terkini

Warganet juga menyebut dua kader PDI Perjuangan itu terlalu banyak gimmick karena mencampuradukkan politik dengan olah raga.

News | 10:28 WIB

Pembatalan ini karena Gubernur Bali menolak kehadiran Timnas Israel dalam Piala Dunia U-20 di Pulau Dewata

News | 10:15 WIB

Inilah jadwal imsak dan buka puasa di sembilan kabupaten/kota di Bali, Senin 27 Maret 2023.

News | 06:16 WIB

Forum relawan pendukung Ganjar Pranowo dalam kelompok Ganjarian Spartan meresmikan kelompok regionalnya di Bali

News | 09:38 WIB

Inilah makanan khas Bali untuk menu buka puasa :

News | 11:25 WIB

Dia bahkan mengaku baru pertama kali mendengar klaim tersebut.

News | 09:58 WIB

Jadwal imsak dan buka puasa menjadi suatu hal penting dan informatif bagi umat muslim saat Ramadhan.

News | 06:10 WIB

Kini, kedua pelaku masih diamankan di Mapolsek Gerokgak, Buleleng.

News | 15:48 WIB

Tu Pekak tewas dengan delapan luka tusukan di bagian dada kanan, dada kiri, perut, paha, dan kedua kaki.

News | 09:55 WIB

Pengunjung yang datang berasal dari mancanegara dan juga warga Pulau Dewata.

News | 08:25 WIB

Inilah jadwal imsak dan buka puasa di sembilan kabupaten/kota di Bali, Jumat 24 Maret 2023.

News | 06:42 WIB

Berikut ini adalah resep kolak pisang komplet, manis dan enak

News | 10:00 WIB

Inilah jadwal imsak dan buka puasa di sembilan kabupaten/kota di Bali, Kamis 23 Maret 2023.

News | 09:10 WIB

Hari suci Nyepi sudah selesai pada Kamis 23 Maret 2023 pukul 06.00 WITA.

News | 06:01 WIB

Sholat tarawih ini pun dilaksanakan sebelum melaksanakan sunnah witir.

News | 05:40 WIB
Tampilkan lebih banyak