Youtube Uya Kaya Dihack, Denise Chariesta Sebut Karma

Hal ini karena keduanya dipengaruhi oleh RD yang menjadi selingkuhan Denise Chariesta beberapa waktu lalu.

Eviera Paramita Sandi
Selasa, 01 November 2022 | 07:27 WIB
Youtube Uya Kaya Dihack, Denise Chariesta Sebut Karma
Uya Kuya [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

"Tapi gak apa-apa karena kan karmanya udah didapat," sambungnya. Denise Chariesta pun mendoakan supaya YouTube milik Uya bisa segera kembali.

Namun Denise Chariesta mengungkap kecurigaannya kepada Uya Kuya yang mungkin telah menerima suatu pemberian dari RD sehingga Uya batal mengundangnya.

"Didoain ya YouTubenya cepat balik, semangat kak. Gue curiga kenapa ya lu sama RD nurut, dikasih apa lu? Dikasih kulkas? Apa dikasih dispenser?" tanya Denise.

Btw mau nanya dikasih apa sama RD pas ke apartemen? Kulkas apa dispenser? @king_uyakuya," tulis keterangan unggahan itu.

Uya Kuya sepertinya sudah melihat video itu dan mendengarkan segala sindiran yang dilontarkan oleh Denise.

Ia pun menasihati Denise Chariesta.

"Awas ntar giliran lu yang kena hack, mewek-mewek. Ngga usah ngomongin karma," balas Uya Kuya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini