Daftar 5 Artis Laporkan Haters ke Polisi, Ayu Ting Ting Sekarang Kesal Banget

Kasus artis melaporkan haters yang menyebarkan ujaran kebencian bukan kali ini saja terjadi.

Pebriansyah Ariefana
Selasa, 03 Agustus 2021 | 15:36 WIB
Daftar 5 Artis Laporkan Haters ke Polisi, Ayu Ting Ting Sekarang Kesal Banget
Daftar 5 artis laporkan haters ke polisi karena dihina hingga kesal. Yang terbaru adalah Ayu Ting Ting laporkan aksi KD, salah seorang haters-nya.

Sudah ada beberapa akun hater yang ditemukan Deddy Corbuzier, tapi sejauh ini belum ada yang sampai membuat mereka dipenjara.

Deddy Corbuzier hanya memberi peringatan keras terhadap para heters tersebut.

2. Mulan Jameela

Momen kelulusan Rafly Aziz anak Mulan Jameela. [Instagram]
Momen kelulusan Rafly Aziz anak Mulan Jameela. [Instagram]

Pada bulan November 2015, Mulan Jameela bersama pengacaranya menyambangi Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) untuk melaporkan beberap hatersnya.

Baca Juga:Ini Tampang KD yang Diburu Ayu Ting Ting Gegara Menghina Putrinya

Mulan Jameela tampaknya suadh benar-benar geram dengan segala macam tuduhan dan ujaran yang memojokkannya waktu itu.

3. Bella Shofie

Bella Shofie dan Daniel Rigan panen padi hotong. [Instagram]
Bella Shofie dan Daniel Rigan panen padi hotong. [Instagram]

Seorang haters nekat mengunggah video membicarakan soal hinaan terhadap Bella Shofie.

Imbasnya, sang artis pun tak terima dan melaporkan haters berinisial AM tersebut ke polisi.

Si hater mengaku mengunggah video tersebut hanya sebagai lucu-lucuan saja, namun Bella Shofie tak terima dirinya dijadikan objek bercandaan bernada hinaan tersebut.

Baca Juga:Minta Ayu Ting Ting Tak Ladeni Haters, Hotman Paris Singgung Risiko Publik Figur

4. Prilly Latuconsina

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak