Geger Beredar 3.000 Dosis Vaksin COVID-19 Palsu, Isinya Air Garam

Polisi pun menangkap 80 orang yang mengedarkan vaksin palsu tersebut.

Pebriansyah Ariefana
Rabu, 03 Februari 2021 | 07:10 WIB
Geger Beredar 3.000 Dosis Vaksin COVID-19 Palsu, Isinya Air Garam
ILUSTRASI suntik vaksin COVID-19. (Ayosemarang/Budi Cahyono)

SuaraBali.id - Beredar vaksin COVID-19 palsu berisi air garam. Vaksin palsu ini berisi air garam dalam botol.

Parahnya vaksin palsu yang beredar itu jumlahnya sampai 3.000 dosis. Polisi pun menangkap 80 orang yang mengedarkan vaksin palsu tersebut.

Penyitaan lebih dari 3.000 dosis vaksin palsu COVID-19 sebagai bagian dari kampanye untuk memerangi kejahatan terkait vaksin, menurut laporan kantor berita Xinhua.

Para tersangka telah melakukan penipuan dengan menjual vaksin palsu setidaknya sejak September tahun lalu, kata Xinhua pada Senin.

Baca Juga:Waspada Vaksin Covid-19 Palsu, China Sita 3 Ribu Dosis dan Tangkap 80 Orang

Xinhua juga menyebutkan bahwa semua sediaan vaksin palsu tersebut telah dilacak.

Vaksin palsu itu dibuat dengan menyuntikkan larutan atau infus garam ke dalam jarum suntik, katanya.

Vaksin COVID-19 (shutterstock)
Vaksin COVID-19 (shutterstock)

Para tersangka mungkin bermaksud mengirim vaksin palsu itu ke luar negeri, kata surat kabar yang didukung pemerintah China -- Global Times, yang mengutip pernyataan dari narasumber yang dekat dengan produsen vaksin utama China.

Operasi pelacakan vaksin palsu tersebut dilakukan oleh polisi di banyak tempat, termasuk di Beijing, Shanghai dan provinsi timur Shandong, kata Xinhua.

Negara-negara di seluruh dunia telah meluncurkan program vaksin dengan harapan mengakhiri pandemi virus corona yang sudah berlangsung selama setahun.

Baca Juga:Hits: Vicky Burki Terapi Urine, Hingga Menstruasi Sering Telat

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini