Nyaman Tanpa Harus Khawatir, Simak 7 Tips Naik Pesawat saat Pandemi Berikut

Tak perlu gusar, lihat 7 tips naik pesawat saat pandemi berikut ini sebelum lakukan perjalanan udara.

Arendya Nariswari
Sabtu, 24 Oktober 2020 | 10:16 WIB
Nyaman Tanpa Harus Khawatir, Simak 7 Tips Naik Pesawat saat Pandemi Berikut
Aman Naik Pesawat Terbang di Tengah Pandemi Covid-19. (Shutterstock)

Kemudian, patuhilah protokol kesehatan lain seperti mencuci tangan, menjaga jarak dan menghindari kerumunan orang.

5. Bawa hand sanitizer

Pastikan untuk selalu membawa hand sanitizer kemana pun kamu pergi. Cairan pembersih tangan ini sangat berguna setelah kamu menyentuh benda-benda yang ada, baik di bandara maupun di dalam pesawat.

Simpan hand sanitizer di saku kamu atau di dalam tas, sehingga mudah untuk mengambilnya kapan pun ketika dibutuhkan.

Baca Juga:Studi Denmark: Orang Golongan Darah O Tidak Mudah Tertular Virus Corona

6. Bawa tisu pembersih

Membawa tisu beralkohol atau tisu pembersih bisa menjadi salah satu langkah pencegahan penularan virus. Gunakan tisu tersebut untuk membersihkan kursi pesawat, meja, benda-benda atau ruangan umum yang ada di sekitar.

Meski pihak maskapai telah melakukan prosedur kebersihan, tidak ada salahnya jika kamu juga membawa peralatan kebersihan pribadi untuk memberikan rasa aman dan nyaman.

7. Kenakan masker 

Saat ini, sudah bukan hal yang aneh ketika orang menggunakan masker di tempat umum. Masker diketahui dapat membantu menurunkan risiko penularan virus.

Baca Juga:Beli Mobil Cash atau Tukar-Tambah, Hari Ini Ada Virtual Daihatsu Festival

Dengan menggunakan masker, maka kamu dan orang-orang sekitarmu akan lebih merasa aman dari penularan virus.

Nah, itu dia tadi tips naik pesawat saat pandemi. Semoga bermanfaat travelers!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini