SuaraBali.id - Aktris kontroversial Nikita Mirzani akhirnya ikut berkomentar soal kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang menimpa rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Kali ini Nikita Mirzani bahkan menyebut nama Dinda Hauw. Seperti diketahui sebelum menikah dengan Rey Mbayang, Dinda Hauw sempat dekat dengan Rizky Billar.
Namun apa yang disebut Nikita Mirzani ini karena warganet yang membanding-bandingkan Lesti Kejora dengan Dinda Hauw.
Nikita Mirzani mengucapkan ini saat melakukan siarang langsung di akun TikTok pribadinya.
Nikita Mirzani mengatakan bahwa sebaiknya warganet tidak membenarkan artis lain dan membanding-bandingkan.
"Nggak usah pula 'udah yang paling bener Dinda Hauw', udah nggak usah, lu pada kagak ada yang tahu kehidupan para artis.
Nikita Mirzani mengatakan pada warganet agar tidak membandingkan artis yang satu dengan yang lainnya.
"Udah nggak usah nge-compare compare lebih bener hidupnya Dinda Hauw, lebih bener hidupnya si A si B. Udah lu urus keluarga lu aja, lu bercermin gitu liat keluarga lu uda bener belum.
Ia pun meminta warganet membandingkan dengan diri mereka sendiri.
"Jangan lu compare artis satu dengan artis lain. Kalau mau compare, compare sama diri sendiri," tukasnya."
Dengan respons Nikita Mirzani tersebut, tak sedikit warganet yang akhirnya setuju dengan pendapatnya kali ini.
Berita Terkait
-
Di Balik Layar Profesi Live Shopping E-Commerce, Benarkah Harus Terus 'Ngoceh'?
-
Resmi! TikTok Jadi Mitra FIFA Piala Dunia 2026: Ada Prediksi Skor hingga Fitur AR
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara