
SuaraBali.id - Sosok Putri Candrawathi ramai diperbincangkan seusai menjadi tersangka kasus pembunuhan Bridgadir J atau Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat. Ada banyak drama sebelum istri Ferdy Sambo itu jadi tersangka.
Pada Jumat (26/8/2022), akhirnya Putri Candrawathi memperlihatkan dirinya ke hadapan public saat dirinya akan menjalani pemeriksaan.
Namun demikian hanya sedikit yang bisa menyadari dan menangkap momen tersebut.
Putri Candrawathi akhirnya datang ke Gedung Bareskrim di Jakarta. Ia datang untuk menjalani pemeriksaan sebagai salah satu tersangka pembunuhan Brigadir J.
Putri Candrawathi tidak sendiri datang ke Gedung Bareskrim. Ia ditemani oleh kuasa hukumnya.
Namun demikia momen kedatangan Putri Candrawathi lantas diviralkan oleh akun Instagram @lambegosiip.
"Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi hadir di Gedung Bareskrim Polri pada hari ini, Jumat, 26 Agustus 2022," tulis akun Instagram @lambegosiip.
Dalam tayangan itu, tampak Putri yang keluar dari mobil berwarna hitam. Ia mengenakan pakaian serba hitam, termasuk dengan kerudungnya yang langsung menjadi sorotan.
Tak hanya itu, Putri terlihat sekilas memakai kacamata dan masker hitam. Ia juga menenteng sebuah tas hitam ketika dikawal masuk ke ruangan.
Langsung saja warganet tak ingin kehilangan kesempatan untuk mengomentari penampilan Putri Candrawathi yang bisa dibilang berbeda dari biasanya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
-
Kekayaan Febri Diansyah di LHKPN: Pengacara Istri Ferdy Sambo Kini Bela Hasto Kristiyanto
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Trisha Eungelica Lulusan Mana? Anak Ferdy Sambo Kini Jadi Dokter Muda
-
Fakta Menarik dan Sisi Lain Trisha Eungelica, Putri Ferdy Sambo yang Berharap Sang Ayah Segera Bebas
Tag
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Ceplas Ceplos Bak Anak Polos, Maxime Bouttier Bongkar Dapur Luna Maya
-
Intip Gaya Artis Bali Rayakan Galungan 2025: Happy Salma hingga Maharani Kemala
-
Terbaru, Segera Klaim Saldo DANA Kaget Gratis Siang Ini, Klik Link Langsung Cair
-
Cara Dapat DANA Kaget Gratis Untuk Belanja di Indomaret, Link Bisa Diklaim Hari Ini
-
Pangdam IX Udayana Usul ke Gubernur Bali, TNI Bantu Satgas Anti Sampah Plastik