SuaraBali.id - Selebgram Lucinta Luna pernah mengungkapkan pengakuan soal penghasilannya di dunia hiburan yang fantastis. Hal ini dikatakannya kepada Boy William.
Ia berujar di Youtube Boy William bahwa penghasilannya tak tentu namun bisa sampai nominal yang fantastis.
"Lucinta Luna berapakah penghasilan seorang Lucinta Luna dalam sebulan?" tanya Boy William, dikutip Jumat (05/08/2022).
Tak disangka Lucinta Luna mengaku bahwa nominal penghasilannya fantastis sampai-sampai rekeningnya membludak.
"Paling gede bulan ini mencakup hampir mau Rp 3 miliar," kata Lucinta Luna.
Lucinta Luna mengungkap alasan dirinya mampu mendapatkan penghasilan sebanyak itu. Bahkan blak-blakan membuka penghasilan perbulannya di hadapan Boy William.
"Ini karena lagi mau Lebaran saja bulan ini gede. Kalau enggak Lebaran ya paling rata-ratanya itu Rp500 juta dalam sebulan, alhamdulillah," lanjut Lucinta Luna.
Boy William pun terkejut dengan pengakuan itu.
"Wow, apa saja," tanya Boy, dengan ekspresi shocknya.
Kemudian Lucinta Luna, menjelaskan sumber penghasilan dirinya dari mana saja.
"Brand ambassador, yang gue ganti kepala kan. Makannya gue kalau diajak ngevlog Boy engagement pasti langsung tinggi banget jadi kita saling bantu gitu. Paling mahal brand ambassador dari lo," pungkas Lucinta Luna.
Video pendek podcast Lucinta Luna dan Boy William di unggah ulang oleh salah satu akun gosip.
Banyak dari warganet membandingkan penghasilannya dengan Lucinta Luna.
"Buat beli takoyaki dapet berapa tronton tuh," tutur netizen.
"Lun lu kerja apa sih banyak banget penghasilannya,bagi-bagi loker ngapa dah sama gw," tambah netizen lain.
Berita Terkait
-
Sidang Vonis 15 Januari, Laras Faizati Minta Bebas dan Rayakan Ulang Tahun di Rumah
-
Minta Laras Faizati Divonis Bebas, Kuasa Hukum: Kritik Bukan Kejahatan!
-
Diisukan Jadi Simpanan Ridwan Kamil, Safa Marwah Nanggung Malu Hingga Orang Tua Digunjing Tetangga
-
Soal Isu Dapat Aliran Dana dari Ridwan Kamil, Safa Marwah Siap Diperiksa KPK
-
Penjelasan Safa Marwah Soal Hubungan dengan Ridwan Kamil, Isi DM Lisa Mariana Diungkap
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen