
SuaraBali.id - Baru-baru ini istri dari komedian Sule, Nathalie Holscher tersandung isu ketidakharmonisan dalam rumah tangga mereka. Hal ini bermula dari curhatan Putri Delina ketika diundang menjadi tamu di podcast Maya Estianty.
Rupanya podcast yang sempat membuat gempar dunia maya itu sama sekali dilihat oleh Nathalie Holscher. Pada kesempatan dirinya diundang ke Channel YouTube Uya Kuya akhirnya ia pun mengungkapkan alasannya.
"Gak mau sakit, takutnya ada kata-kata yang bikin aku sakit", katanya.
Meski mengaku takut menyimaknya sendiri, sejujurnya dirinya tidak menyangka Putri Delina akan melakukan hal tersebut.
Baca Juga: Putri Delina Ngaku Masih Sakit Hati, Nathalie Holscher Kaget dan Salahkan Sule
"Kenapa gini si, padahal kita itu biasa-biasa aja gitu lho. Tetep masih sapa-sapaan, tapi kaget aja," ungkapnya.
Lantas Uya Kuya pun mengira bahwa mungkin saja maksud dari rasa kesepian yang dirasakan Putri Delina saat itu sebab kesibukan Sule saat kerja dan kini memiliki istri seorang Nathalie Holscher.
"Saya lihat di podcast Bunda Maya katanya Putri ini merasa kesepian. Apa karena sekarang Ayahnya sibuk lagi atau justru karena kebersamaannya lebih sama istrinya," Uya Kuya.
Namun Nathalie mengaku tetap tidak mengetahui perasaan yang sebenarnya dirasakan anak sambungnya itu.
"Nggak tahu ya mas kalau kesepian karena sekarang udah pisah rumah kan. Aku gak tau apa yang membuat dia kesepian," lanjutnya.
Baca Juga: Putri Delina Curhat Tak Punya Semangat Hidup, Nathalie Holscher : Aku Ini Cuma Ibu Tiri
Meskipun demikian, Nathalie tetap membangun kedekatannya dengan sang anak. Seperti ketika Putri Delina yang teringat oleh mendiang ibu kandungnya, namun sang anak lebih memilih menyendiri.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Innalilahi, Komedian Sule Umumkan Kabar Duka
-
Maia Estianty dan Ahmad Dhani Kompak Bocorkan Tanggal dan Konsep Pernikahan Al Ghazali
-
Pendapatan YouTube Richard Lee, Sanggup Bayar Lisa Mariana Rp150 Juta buat Podcast?
-
Intip Kekayaan Pablo Benua, Diminta Lisa Mariana Bayar Rp150 Juta untuk Podcast
-
Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Jenazah Kadek Melly Korban Kecelakaan di AS Akhirnya Dibawa ke Kampung Halaman
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram