
Setelah capai mengelilingi kebun teh, tak ada salahnya istirahat sejenak di sejumlah kedai makanan di sekitar kebun. Kedai-kedai ini berkonsep semi terbuka dan natural, terbuat dari bambu.
Suasana semakin syahdu karena di sekeliling kedai pun terhampar hijauhnya perbukitan.
Semakin sempurna apabila kita menyeruput secangkir teh hangat yang merupakan asli olahan masyarakat setempat.
6. Menghitung 8 Puncak Gunung
Baca Juga: Dikembangkan Warga Lokal Jadi Destinasi Wisata, Taman Selo Kendel Ngaglik Diresmikan Kustini
Dari beberapa puncak bukit yang ada, wisatawan bakal disuguhi panorama alam yang memukau. Sejumlah gunung yang jadi atap Jawa Tengah seolah menyembul dari balik awan.
Jika musim kemarau, atau saat langit sedang cerah, wisatawan bakal bisa melihat deretan delapan puncak gunung dari kejauhan.
Misalnya saja Gunung Merapi, Merbabu, Andong, Telomoyo, Ungaran, Sumbing, Sindoro serta Prau.
7. Menginap di Kebun Teh
Sensasi menginap di alam terbuka ditawarkan Kebun Teh Nglinggo. Dengan jumlah penginapan yang tidak terlalu banyak, sekitar 23 unit, suasana piknik wisatawan menjadi lebih nyaman.
Baca Juga: Wisatawan Meningkat di Akhir Pekan Ini, Pemkot Jogja Ingatkan Wisatawan Tak Kendor Prokes
Atmosfer inilah yang sepertinya ingin dibangun oleh pengelola objek wisata. Meski jumlah sedikit, kepuasan pengunjung tetap jadi hal utama. Homestay di sekitar kebub bertarif murah antara Rp100.000 – Rp150.000 per malam.
Berita Terkait
-
Wisata Kali Opak 7 Bulan, Tempat Tambang Batu yang Diubah Jadi Objek Wisata
-
Wisata Kali Opak 7 Bulan, Tempat Tambang Batu yang Diubah Jadi Objek Wisata
-
Teluk Triton, Menyimpan Keindahan Layaknya Surga Tersembunyi di Kaimana
-
Menilik Persona Paniai, Disebut-sebut sebagai Danau Terindah di Tanah Papua
-
Sentani, Danau Indah dengan Luas Mencapai Sembilan Ribu Hektare di Papua
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- Bela Sutiyoso Dihina Bau Tanah, Gatot Nurmantyo Skakmat Hercules: Kamu Itu Preman Berkedok Ormas!
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
Pilihan
-
Darurat Judi Online, Generasi Muda Lebih Kenal Kakek Zeus Ketimbang Pahlawan Nasional
-
7 Produk Skincare Korea Halal Izin BPOM, Cocok buat Pelajar dan Mahasiswa
-
Respons Pelatih Oxford United usai Kasih Marselino Ferdinan Debut di Championship
-
Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
-
Bali Blackout Bukan karena PLTU Celukan Bawang, Ini Biang Keroknya
Terkini
-
Link DANA Kaget Rezeki Awal Bulan, Siapkan Untuk Ambil Promo Gajian
-
Dorong Produk Lokal, BRI Giat Dukung UMKM Gula Aren Menjawab Tren Konsumen
-
Di Balik Kejadian Bali Blackout yang Menyebabkan Berbagai Kekacauan
-
Taburan Link DANA Kaget di Malam Minggu, Budget Ngopi Aman Terkendali
-
Kota Mataram Darurat Sampah, Bau Busuk Dimana-mana Jadi Keluhan