SuaraBali.id - Viral anjing menangis hingga ditonton 30 juta kali. Video anjing menagis ini memang membuat iba penonton, terlebih mungkin merasa kasihan.
Video anjing menangis sesenggukan baru-baru ini menjadi viral.
Anjing itu menangis karena dimarah-marahi oleh pemiliknya.
Momen itu dibagikan di akun TikTok @christin19_. Hingga berita ini dipublikasikan, video sudah ditonton 30 juta kali dan mendapatkan 2,2 juta tanda suka.
Dalam video, anjing itu tampak berbaring lemas di atas sofa. Ia setengah menutup matanya sambil menangis sesegukan.
Sementara pemiliknya memarahinya dan mengomel panjang lebar. Sang pemilik marah karena anjingnya tidak sengaja menggigitnya.
"Awalnya gembul main-main, tapi mungkin gak sengaja gigit. Jadi aku marahin. Menggigit," tulis sang pemilik sebagai keterangan video seperti dikutip Suara.com, Selasa (24/8/2021).
Sang pemilik kemudian mengancam akan menjual anjingnya itu. Sang anjing itu sendiri hanya memejamkan matanya menahan tangis.
"Kalau enggak jual ajalah kau ya. Potong aja lehermu itu ya. Bandel kali," sahut sang pemilik.
Baca Juga: Viral Kerbau Pakai Bando Jadi Model Riasan MUA, Hasilnya Bikin Pangling
Tak sampai disitu, sang pemilik membeberkan kenalakan anjingnya. Ia menyebut binatang kaki empat itu juga sudah mengoyak celananya.
Melihat anjingnya menangis sambil terpejam, sang pemilik semakin marah. Ia membuka telinga sang anjing agar mendengarkan kemarahannya.
"Sampai koyak kau gigit celananku ini ha. Gak usah kau tutup kupingmu ini, buka ini biar kau dengar! Biar kau dengar aku ngomong," katanya.
Anjing itu sontak langsung membuka matanya saat sang pemilik menyentuh telinganya. Kendati demikian, ia tetap terbaring sambil menangis.
Sang pemilik pun menegur anjingnya agar tidak usah menangis saat dimarahi. Ia bahkan menyebut tangisan itu sebagai air mata buaya.
"Gak usah nangis. Gak usah nangis, air mata itu air mata buaya," ujar sang pemilik.
Berita Terkait
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata