SuaraBali.id - Video seorang remaja perempuan yang terlihat ketakutan, sesekali menangis saat hendak divaksin Covid-19 meski sudah dipegangi oleh sejumlah orang menyebar di media sosial.
Usut punya usut, kejadian tersebut rupanya terjadi di wilayah Kabupaten Karangasem tepatnya di wilayah Kecamatan Abang. Meski tak sebutkan identitasnya, namun hal tersebut diakui oleh Kepala Puskesmas I Abang, dr. I Komang Wirya saat dikonfirmasi media ini.
"Oh ya itu anak muda pingin divaksin, tetapi takut dengan jarum suntik. Tapi akhirnya setelah disuntik baru sadar kalau tidak sesakit yang dibayangkan," ujarnya sebagaimana dilansir dari Beritabali.com.
Peristiwa itu terjadi pada saat tim dari Puskesmas I Abang melaksanakan vaksinasi Covid-19 dosis pertama untuk lansia dan pengayah di Pura Ayu, Lempuyang pada Rabu (21/04/2021).
Nah remaja yang ketakutan tersebut adalah salah satu pengayah di Pura tersebut yang hendak divaksin namun takut dengan jarum suntik.
Meski awalnya cukup ketakutan bahkan sampai dipegangi juga tetap ketakutan pada saat hendak disuntik, namun remaja tersebut akhirnya mau disuntik kendati dengan raut wajah meringis sembari memeluk seseorang yang memeganginya.
Berita Terkait
-
Protes Larangan Mudik, Pria Pecahkan Kaca Mobil Pakai Palu
-
Mirip Sinetron! Dua Sejoli ini Tak Sengaja Foto, Endingnya Jadi Pasangan
-
Dosen Ngajar Online Pakai Game Harvest Moon, Murid Auto Masuk Kelas
-
Viral Aksi Bully, Pemuda Lempar Bocah ke Kubangan Air Lumpur di Bogor
-
Bikin Haru, Viral Video Penyelamatan Anak Kucing dari Saluran Kamar Mandi
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Dari Rebranding hingga Bantu Bencana, Berikut Capaian BRI Selama Tahun 2025
-
Siapa Saja 12 Tersangka Perusak Gedung DPRD NTB?
-
Bukan Hanya Bantuan Logistik, Intip Program BRI Pulihkan Psikologis Korban Banjir di Sumatra
-
7 Jajanan Khas Bali Paling Dicari Wajib Jadi Oleh-Oleh
-
Liburan ke Bali Makin Irit? Cek Harga Sewa Honda Brio di Sini