
SuaraBali.id - Isu Nissa Sabyan hamil masih menjadi misteri. Bahkan wartawan berkali-kali datang ke rumahnya untuk minta klarifikasi.
Tapi Nissa Sabyan tak mau keluar rumah. Keluarga memilih tetap menutup pintu pagar daripada memberi klarifikasi mengenai kabar kehamilan Nissa Sabyan.
Wartawan yang mendatangi rumah Nissa di kawasan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat, tertutup rapat.
Pantauan di lokasi pada Rabu (31/3/2021) sore kemarin, rumah Nissa Sabyan tampak sepi.
Baca Juga: YouTuber Medan Bongkar Fakta di Balik Video Nissa Sabyan Elus Perut
Meski ada orang di dalam, namun tak ada yang terlihat keluar dari rumah. Menjelang sore, seorang kurir pengantar barang mendatangi rumah Nissa Sabyan.

Si kurir pun beberapa kali berteriak memanggil orang di dalam, namun tak ada jawaban.
Kurir tersebut pun menelpon nomor yang tertera di barang. Bukannya menerima barang, orang di telepon meminta si kurir untuk melempar barang ke dalam rumah.
Si kurir pun langsung mengikuti perintah tersebut dan membuang kotak kecil yang ternyata berisi masker.
Nissa Sabyan yang tengah mengenakan baju berwarna orange terang itu tampak mengelus perut yang terlihat lebih besar daripada biasanya.
Baca Juga: Terungkap! Fakta soal Isu Nissa Sabyan Hamil Dibongkar Youtuber Medan
Sontak saja video itu sukses bikin heboh. Banyak netizen yang bertanya-tanya mengenai kebenaran isu tersebut.
Sebelum isu kehamilan mencuat, Nissa Sabyan dikabarkan berselingkuh dengan rekan grupnya sendiri, Ayus Sabyan. Padahal kala itu, Ayus Sabyan sudah punya istri dan dua anak.
Berita Terkait
-
Tak Bisa Tampil Mesra dengan Ayus Sabyan di Depan Umum, Nissa Sabyan Ramai Dikasihani
-
Kerap Bikin Huru-hara, Deretan Artis Ini Kena Boikot Warganet
-
Nissa Sabyan Nangis di Panggung, Logo Band Disorot: Jiplak Punya The Strokes?
-
Dapat Cap Perebut Suami Orang, Nissa Sabyan: Ini Sudah Risiko
-
Beda Reaksi Sulis dan Sabyan Gambus Diisukan Sepi Job Saat Ramadan, Ada yang Banting Setir Jadi Sopir
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
Link DANA Kaget Spesial Malam, Siapa Cepat Pasti Mujur Dapat Saldo Gratis
-
Kenalkan Maxime Bouttier Pada Ibunya, Luna Maya Ternyata Sempat Diragukan Ingin Menikah
-
Siapa Cepat Dia Dapat, Link DANA Kaget Sekali Klik Langsung Cair Ratusan Ribu
-
Ceplas Ceplos Bak Anak Polos, Maxime Bouttier Bongkar Dapur Luna Maya
-
Intip Gaya Artis Bali Rayakan Galungan 2025: Happy Salma hingga Maharani Kemala