“Terimakasih kepada Perbasi yang ikut berjuang dalam hal ini. Kita juga berterima kasih kepada FIBA dengan keputusan itu. FIBA ternyata juga mengerti permasalahan Brandon,” ucap Mocha.
Windows kedua Kualifikasi FIBA Asia Cup 2021 akan berlangsung di Manama, Bahrain, pada 28-30 November mendatang. Indonesia dijadwalkan menghadapi dua negara yakni Thailand dan Korea Selatan.
Berikut skuat Timnas Indonesia di windows kedua Kualifikasi FIBA Asia Cup 2021:
1. Abraham Damar Grahita
2. Andakara Prastawa
3. Hardianus Lakudu
4. Vincent Rivaldi Kosasih
5. Kevin Yonas Sitorus
6. Arki Dikania Wisnu
7. Govinda Julian Saputra
8. Widyanta Putra Teja
9. Agassi Yeshe Goantara
10. Juan Laurent Kokodiputra
11. Brandon Jawato
12. Lester Prosper
Pelatih: Rajko Toroman
Manajer: Maulana Fareza Tamrella
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa