SuaraBali.id - Publik baru-baru dihebohkan dengan pengakuan Akhsay Kumar ketika membagikan tips menjaga kesehatan di tengah pandemi Covid-19.
Bukan dengan berolahraga atau mengonsumsi sayur, aktor Bollywood tersebut memiliki minuman khusus yang ia yakini dapat digunakan untuk menjaga stamina.
Minuman yang dikonsumsi pemain film Sooryavanshi ini tak lain adalah urine sapi.
Secara gamblang, Akhsay Kumar mengaku rutin minum urine sapi dalam menjaga kesehatan, termasuk untuk mencegah terkena virus Covid 19.
Hal ini diketahui dari unggahan akun Twitter pribadinya, @akhsaykumar : "Saya terlalu semangat untuk khawatir dan saya juga meminum urine sapi karena pertimbangan ayurvedic (pengobatan alternatif yang berdasar dari nilai historis di India) jadi tidak masalah," ungkapnya.
Meski tak ada bukti ilmiah perihal tips tersebut, namun beberapa politikus di India memang sempat mengampanyekan hal ini.
Akhsay Kumar diketahui memang salah satu pendukung setia dari partai yang bersangkutan.
Sebelumnya, Narendra Modi juga telah menggelontorkan dana sampai jutaan US dollar untuk meneliti soal hasil limbah sapi untuk obat-obatan.
Di negara India sendiri, sapi merupakan hewan yang suci dan urine nya dipercaya memiliki khasiat kesehatan.
Baca Juga: Skill Dewa, Aksi Lelaki Ini Menunggangi Sapi Bikin Geleng-geleng Kepala
Menyadur News18, ada 56 publik figur Bollywood yang terkonfirmasi positif Covid 19. Beberapa artis Bollywood yang terkenal ada Amitabh Bachchan, Kanika Kapoor, Aishwarya Rai, Abishek Bachchan dan yang lainnya.
Wah, gimana nih kalau menurutmu tahu cara jaga kesehatan Akhsay Kumar dari Covid 19?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!